Search for collections on Undip Repository

PENGARUH CELEBRITY ENDORSER DAN BRAND IMAGE TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN MELALUI BRANDTRUST (Studi pada Pengguna Honda Vario di Kawedanan Pedan Kabupaten Klaten) /62/adbis/2021

Rahmawati, Ismi and Widayanto, Widayanto (2021) PENGARUH CELEBRITY ENDORSER DAN BRAND IMAGE TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN MELALUI BRANDTRUST (Studi pada Pengguna Honda Vario di Kawedanan Pedan Kabupaten Klaten) /62/adbis/2021. Undergraduate thesis, Faculty of Social and Political Science.

[thumbnail of COVER.pdf] Text
COVER.pdf - Published Version

Download (509kB)
[thumbnail of BAB I.pdf] Text
BAB I.pdf - Published Version

Download (772kB)
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (461kB)
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (756kB)
[thumbnail of BAB IV PENUTUP.pdf] Text
BAB IV PENUTUP.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (20kB)

Abstract

PT Astra Honda Motor sendiri mengalami perkembangan pesat yang mana dapat
dibuktikan dari berbagai penghargaan yang diterima oleh PT Astra Honda Motor.
Akan tetapi jika dilihat dari data penjualan PT Astra Honda Motor Klaten, volume
penjualan mengalami penurunan sebesar 15,33% pada tahun 2016.
Tipe penelitian ini adalah explanatory research, dengan menggunakan
kuesioner sebagai metode pengumpulan data. Tujuan dari penelitian ini adalah
untuk mengetahui pengaruh antara variabel Celebrity Endorser dan Brand Image
terhadap Keputusan Pembelian melalui Brand Trust sebagai variable intervening
(Studi pada masyarakat di Kawedanan Pedan Kabupaten Klaten pengguna Honda
Vario). Teknik penelitian yang digunakan yaitu Non Probability Sampling dengan
tipe Purposive Sampling dan Snowball sampling. Sampel yang dikumpulkan
sebanyak 100 responden masyakat Kawedanan Pedan Kabupaten Klaten
pengguna Honda Vario.
Berdasarkan hasil analisis olah data dengan Warp.PLS 7.0 menjelaskan
bahwa variabel celebrity endorser, brand image dan brand trust berpengaruh
secara langsung terhadap keputusan pembelian. Dan variable yang memiliki
pengaruh terbesar yaitu brand image terhadap brand trust. Dapat dilihat juga
bahwa celebrity endorser dan brand image memiliki pengaruh tidak langsung
terhadap keputusan pembelian melalui brand trust.
Peneliti memberikan saran kepada pihak Astra Honda Motor berdasarkan
nilai rekapitulasi terendah yang diberikan responden pada indikator penilaian,
yaitu dengan diperbaiki dan ditingkatkan antara lain lebih melihat pengalaman
calon endorser sebelum dipilih menjadi celebrity endorser, menambah daya tarik
iklan supaya calon konsumen tertarik dengan produk yang ditawarkan serta
memlih celebrity endorser yang sesuai dengan kebutuhan pasar.
Kata Kunci: Celebrity Endorser, Brand Image, Brand Trust, Keputusan
Pembelian

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Social Science and Political Science
Divisions: Faculty of Social and Political Sciences > Department of Business Administration
Depositing User: diana nirwani
Date Deposited: 14 Sep 2022 02:51
Last Modified: 14 Sep 2022 02:51
URI: https://eprints2.undip.ac.id/id/eprint/8288

Actions (login required)

View Item View Item