Search for collections on Undip Repository

BUKU AJAR EPIDEMIOLOGI MASALAH GIZI (EBOOK)

Rahadiyanti, Ayu and Purwanti, Rachma (2021) BUKU AJAR EPIDEMIOLOGI MASALAH GIZI (EBOOK). Fakultas Kedokteran, Semarang. ISBN 978-623-6528-95-2(EPUB)

[img] Text (E-book)
E-book Buku ajar epidemiologi gizi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
COVER_E-book Buku ajar epidemiologi gizi.pdf

Download (439kB)

Abstract

Pada mata kuliah ini mahasiswa mempelajari tentang dasar-dasar ilmu epidemiologi gizi dan mempraktekan penerapan epidemiologi dalam bidang gizi khususnya terkait epidemiologi masalah gizi. Masalah gizi merupakan salah satu masalah kesehatan diberbagai negara,baik di negara maju maupun di negara berkembang seperti indonesia ini yang penanggulangannya tidak hanya dengan pendekatan medis dan pelayanan masyarakat saja tetapi harus melibatkan berbagai sektor yang terkait.
Berbagai masalah gizi yang ada di Indonesia seperti kekurangan vitamin A (KVA), anemia gizi, stunting, gizi kurang dan gizi buruk, obesitas, dan gangguan akibat kekurangan yodium (GAKY) akan dibahas pada buku ajar ini. Terkait epidemiologi masalah gizi akan fokus pada definisi, klasifikasi, prevalensi dan tren, faktor risiko, serta besar biaya akibat masalah gizi tersebut.
Materi-materi yang diberikan pada mata kuliah ini telah dipilih keluasan dan kedalamannya agar sesuai dengan kapasitas lulusan Program Studi S1 Gizi. Materi akan terbagi lagi dalam sub pokok bahasan berdasarkan masalah gizi yang ada di Indonesia. Hal ini bertujuan agar mempermudah mahasiswa untuk memahami dengan lebih terstruktur.

Item Type: Book
Subjects: Medicine
Divisions: Faculty of Medicine > Department of Nursing
Depositing User: heni lutfiatun
Date Deposited: 14 Feb 2022 07:00
Last Modified: 16 Feb 2022 04:27
URI: https://eprints2.undip.ac.id/id/eprint/4919

Actions (login required)

View Item View Item