Search for collections on Undip Repository

PRODUKSI VIDEO IKLAN LAYANAN MASYARAKAT HUMAS POLDA JAWA TENGAH DALAM MENGEDUKASI KETERTIBAN DAN KESELAMATAN DALAM BERKENDARA

TULLOH, MIFTAHUL JANNAH (2024) PRODUKSI VIDEO IKLAN LAYANAN MASYARAKAT HUMAS POLDA JAWA TENGAH DALAM MENGEDUKASI KETERTIBAN DAN KESELAMATAN DALAM BERKENDARA. Undergraduate thesis, Universitas Diponegoro.

[img] Text
S_Miftahul Jannah Tulloh.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (3MB) | Request a copy
[img] Text
S_Miftahul Jannah Tulloh Cover.pdf - Published Version

Download (382kB)

Abstract

Polda Jawa Tengah sepanjang tahun 2022 sampai dengan tahun 2023
menghadapi isu prioritas yaitu pelanggaran lalu lintas dan laka lantas. Humas Polda
Jawa Tengah berupaya memberikan kontribusi penuh seperti sosialisasi dan
menggunkan media sosial untuk menyebarkan informasi. Tugas akhir ini
memproduksi lima video Iklan Layanan Masyarakat (ILM) bertujuan untuk
memberikan edukasi dan himbauan kepada masyarakat agar tetap tertib dan
mematuhi rambu-rambu lalu lintas, sehingga meminimalisir terjadinya kecelakaan
lalu lintas serta video ILM. Video ILM memiliki tema seperti melawan arus, ugalugalan, bermain hp sambil berkendara, yellow box juniction, dan marka zig-zag.
Hasil dari lima video ILM yang telah dibuat, mendapatkan berbagai macam respon
dari masyarakat sehingga instagram Humas Polda Jawa Tengah menjadi interaktif.
Komentar pada video ILM yang menuju kearah positif dan mereka menyampaikan
bahwa video tersebut bukan hanya sekedar konten, namun dapat memberikan
edukasi dan himbauan kepada audience, bahwa keselamatan pengendara itu
penting. Menurut Ajun Komisaris Polisi (AKP) Edy Purwanto, S.H. selaku Kepala
Urusan (Kaur) Multimedia Bidang Humas video ILM dinilai efektif untuk
memberikan himbauan kepada masyarakat.
Kata Kunci : Iklan Layanan Masyarakat, Humas Polda Jateng, Edukasi, Lalu Lintas

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Iklan Layanan Masyarakat, Humas Polda Jateng, Edukasi, Lalu Lintas
Subjects: Humanities
Divisions: School of Vocation > Diploma in Public Relations
Depositing User: Oktavia Perpus Vokasi
Date Deposited: 18 Jul 2024 03:26
Last Modified: 18 Jul 2024 03:26
URI: https://eprints2.undip.ac.id/id/eprint/25113

Actions (login required)

View Item View Item