Search for collections on Undip Repository

PENGARUH KUALITAS PRODUK DAN E-SERVICE QUALITY OFFICIAL STORE SKINCARE SOMETHINC PADA SHOPEE TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN ( STUDI PADA KONSUMEN SOMETHINC KOTA SEMARANG )

Dinda, Shafanaura (2024) PENGARUH KUALITAS PRODUK DAN E-SERVICE QUALITY OFFICIAL STORE SKINCARE SOMETHINC PADA SHOPEE TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN ( STUDI PADA KONSUMEN SOMETHINC KOTA SEMARANG ). Undergraduate thesis, FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK UNIVERSITAS DIPONEGORO.

[img] Text
COVER.pdf - Submitted Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text
BAB 1.pdf - Submitted Version

Download (1MB)
[img] Text
BAB 2.pdf - Submitted Version

Download (5MB)
[img] Text
BAB 3.pdf - Submitted Version
Restricted to Repository staff only

Download (416kB)
[img] Text
BAB 4.pdf - Submitted Version

Download (134kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Submitted Version

Download (123kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf - Submitted Version
Restricted to Repository staff only

Download (712kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kualitas produk dan EService Quality terhadap keputusan pembelian. Populasi dalam penelitian ini
adalah konsumen Somethinc di Kota Semarang yang berusia minimal 17 tahun.
Jenis data yang dipakai merupakan data primer yang berasal dari hasil jawaban
kuesioner terkait yang diberikan kepada responden langsung. Jumlah sampel
dalam penelitian ini sebanyak 100 konsumen Somethinc di Kota Semarang yang
diambil dengan metode non probability sampling dan purposive sampling. Teknik
analisis yang dipakai yaitu uji validitas, uji reliabilitas, koefisien korelasi, analisis
regresi, koefisien determinasi, uji signifikan menggunakan program IBS SPSS
Statistics. Hasil dari penelitian ini menuniukkan bahwa variabel kualitas produk
dan E-Service Quality berpengaruh signifikan positif terhadap keputusan
pembelian. Saran yang diberikan kepada perusahaan yaitu agar meningkatkan
kualitas produk yaitu dengan memperbaiki komposisi pembuatan applicator
Produk Somethinc agar lebih kuat, tidak mudah patah, dan tetap nyaman ketika
digunakan. Selain itu, perlunya dilakukan perbaikan untuk memperbaiki produk
yang cenderung cepat mengalami oksidasi dan efek yang didapatkan tidak bersifat
permanen serta penambahan aroma yang menenangkan pada produk Somethinc.
Peneliti juga memberikan saran terkait E-Service Quality agar meningkatkan EService Quality yaitu dengan meningkatkan pelayanan melalui membalas chat
fast respon agar konsumen tidak menunggu lama sehingga lebih cepat dalam
memutuskan untuk membeli produk.
Kata kunci: Kualitas Produk, E-Service Quality, dan Keputusan Pembelian

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Social Science and Political Science
Divisions: Faculty of Social and Political Sciences > Department of Business Administration
Depositing User: diana nirwani
Date Deposited: 26 Jun 2024 08:19
Last Modified: 26 Jun 2024 08:19
URI: https://eprints2.undip.ac.id/id/eprint/24130

Actions (login required)

View Item View Item