Search for collections on Undip Repository

RESPONSIVE GOVERNANCE DALAM PENGEMBANGAN PORTAL SEMARANG SATU DATA DI DINAS KOMUNIKASI INFORMATIKA STATISTIK DAN PERSANDIAN KOTA SEMARANG

AL FAHRI, AULIA AUDREY (2024) RESPONSIVE GOVERNANCE DALAM PENGEMBANGAN PORTAL SEMARANG SATU DATA DI DINAS KOMUNIKASI INFORMATIKA STATISTIK DAN PERSANDIAN KOTA SEMARANG. Undergraduate thesis, FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK UNIVERSITAS DIPONEGORO.

[img] Text
Cover.pdf - Submitted Version
Restricted to Repository staff only

Download (387kB)
[img] Text
BAB 1.pdf - Submitted Version

Download (659kB)
[img] Text
BAB 2.pdf - Submitted Version

Download (502kB)
[img] Text
BAB 3.pdf - Submitted Version
Restricted to Repository staff only

Download (895kB)
[img] Text
BAB 4.pdf - Submitted Version

Download (48kB)
[img] Text
Daftar Pustaka.pdf - Submitted Version

Download (100kB)
[img] Text
Lampiran.pdf - Submitted Version
Restricted to Repository staff only

Download (812kB)

Abstract

Dikeluarkannya Peraturan Presiden Nomor 95 Tahun 2018 tentang Sistem
Pemerintahan Berbasis Elektronik (SPBE) menjadi tantangan baru bagi pemerintah
untuk memberikan pelayanan yang cepat dan akurat karena pemanfaatan teknologi
informasi dan komunikasi (TIK) akan menjadikan sistem informasi di dalam
pemerintah daerah terhubung secara online sehingga masyarakat dapat memperoleh
layanan yang cepat, tepat, mudah, dan lebih murah. Pada dasarnya pelaksanaan
penggunaan website dalam pelayanan pada pemerintahan bertujuan untuk
meningkatkan pelayanan publik dengan lebih responsif kepada masyarakat melalui
website berbasis online. Permasalahan pada penelitian ini adalah belum adanya fitur
dua arah dan kurang responsifnya pemerintah dalam mengelola Portal Semarang
Satu Data yang menyebabkan kurangnya partisipasi masyarakat dalam
pengembangannya. Tujuan penelitian ini yaitu untuk menganalisis Responsive
Governance dalam pengembangan Portal Semarang Satu Data dan untuk
mengetahui faktor penentu keberhasilan Responsive Governance dalam proses
pengembangan Semarang Satu Data di Dinas Komunikasi Informatika Statistik dan
Persandian Kota Semarang dengan merujuk pada teori Responsive Governance oleh
Agus Dwiyanto, 2008. Metode penelitian ini adalah deskriptif menggunakan
pendekatan kualitatif dan informan diambil dari Dinas Komunikasi Informatika
Statistik dan Persandian Kota Semarang.
Kata Kunci : Responsive Governance, Sistem Pemerintahan Berbasis
Elektronik, Pengembangan Website

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Social Science and Political Science
Divisions: Faculty of Social and Political Sciences > Department of Public Administration
Depositing User: diana nirwani
Date Deposited: 24 Jun 2024 03:36
Last Modified: 24 Jun 2024 03:36
URI: https://eprints2.undip.ac.id/id/eprint/23838

Actions (login required)

View Item View Item