Search for collections on Undip Repository

PENGARUH ACTIVE CYCLE OF BREATHING TECHNIQUE TERHADAP SATURASI OKSIGEN, FREKUENSI PERNAPASAN DAN RISIKO KEJADIAN HOSPITAL ACQUIRED PNEUMONIA PADA PASIEN STROKE

Jerau, Emiliani Elsi (2022) PENGARUH ACTIVE CYCLE OF BREATHING TECHNIQUE TERHADAP SATURASI OKSIGEN, FREKUENSI PERNAPASAN DAN RISIKO KEJADIAN HOSPITAL ACQUIRED PNEUMONIA PADA PASIEN STROKE. Masters thesis, Universitas Diponegoro.

[img] Text
COVER_EMILIANI ELSI JERAU_22020120410004.pdf

Download (246kB)
[img] Text
ABSTRAK_TESIS EMILIANI ELSI JERAU_22020120410004 (1).pdf

Download (189kB)
[img] Text
TESIS EMILIANI ELSI JERAU_22020120410004-18-32.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (464kB)
[img] Text
TESIS EMILIANI ELSI JERAU_22020120410004-33-68.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (515kB)
[img] Text
TESIS EMILIANI ELSI JERAU_22020120410004-69-117.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (636kB)
[img] Text
TESIS EMILIANI ELSI JERAU_22020120410004-118-147.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (932kB)
[img] Text
TESIS EMILIANI ELSI JERAU_22020120410004 (1).pdf

Download (1MB)

Abstract

Pasien stroke rentan mengalami gangguan pernapasan dan komplikasi pada paru
yaitu pneumonia yang paling sering terjadi saat perawatan stroke. Active Cycle of
Breathing Technique (ACBT) bermanfaat untuk membersihkan sekret,
memperbaiki pola nafas, menurunkan frekuensi infeksi dan mempertahankan
fungsi paru. Tujuan penelitian adalah mengetahui pengaruh ACBT terhadap
saturasi oksigen, frekuensi pernapasan, dan risiko kejadian HAP (Hospital
Acquired Pneumonia) pada pasien stroke. Desain kuasi-eksperimental dengan satu
kelompok intervensi (pretest dan posttest) dan satu kelompok kontrol diterapkan
pada penelitian ini. Pemilihan sampel menggunakan concecutive sampling. Lima
puluh empat pasien yang memenuhi kriteria inklusi dan dibagi menjadi kelompok
intervensi dan kontrol. Latihan dilakukan 1 kali seminggu selama 5 hari dengan
durasi kurang lebih 10 menit. Data yang terkumpul dianalisis melalui SPSS dan
dilanjutkan dengan uji beda yaitu uji non parametrik (Uji Wilcoxon dan Mann
Withney). Hasil uji statistik pada saturasi oksigen didapatkan nilai p value 0.417
(>0.05), frekuensi pernapasan memiliki nilai p value 0.000 (<0.05) dan risiko
kejadian HAP memiliki nilai p value 1.000 (>0.05) sehingga ada perbedaan
frekuensi pernapasan antara kelompok kontrol dan intervensi namun tidak terdapat
perbedaan pada saturasi oksigen dan risiko kejadian HAP antara kelompok kontrol
dan intervensi. Penelitian ini menyimpulkan bahwa ACBT berpengaruh pada
frekuensi pernapasan namun tidak berpengaruh signifikan pada saturasi oksigen
dan risiko kejadian HAP pada pasien stroke.
Kata kunci: Active Cycle of Breathing Technique (ACBT); Frekuensi pernapasan;
HAP (Hospital Acquired Pneumonia); Saturasi oksigen; Stroke

Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: Medicine
Divisions: Faculty of Medicine > Department of Nursing
Depositing User: Nisnaeni_ N_ Keperawatan_FK
Date Deposited: 22 Sep 2022 03:44
Last Modified: 22 Sep 2022 04:02
URI: https://eprints2.undip.ac.id/id/eprint/8586

Actions (login required)

View Item View Item