Search for collections on Undip Repository

TRANSFER INFORMASI TUNA GRAHITA KATEGORI RINGAN DI SLB C WIDYA BHAKTI SEMARANG

Yaningrum, Iva Lutfi and Rohmiyati, Yuli (2019) TRANSFER INFORMASI TUNA GRAHITA KATEGORI RINGAN DI SLB C WIDYA BHAKTI SEMARANG. Undergraduate thesis, FAKULTAS ILMU BUDAYA UNIVERSITAS DIPONEGORO.

[img] Text
awal.pdf

Download (746kB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (176kB)
[img] Text
BAB 2.pdf

Download (249kB)
[img] Text
BAB 3.pdf

Download (187kB)
[img] Text
BAB 4.pdf

Download (198kB)
[img] Text
BAB 5.pdf
Restricted to Repository staff only until 2025.

Download (500kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 6.pdf

Download (89kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (229kB)
[img] Text
SKRIPSI Iva Lutfi Yaningrum.pdf
Restricted to Repository staff only until 2025.

Download (3MB) | Request a copy

Abstract

This research aims to know the information transfer process in children with mild disabilities in SLB C Widya Bhakti Semarang. The method used in this research is a qualitative research method with case study design. Data collection techniques used were observation and interviews. The method used to analyze the data is thematic analysis.Thematic analysis is a method that produces themes that answer the phenomena being studied and the themes found are related to one another. The results of this analysis has 4 (four) themes namely forming meaning in the process of information transfer, teacher actions when sharing information, routines in the information transfer process,and appropriateness of information transfer on religious status. Data that has been obtained to be conveyed to children with mild disabilities needs to be managed in order to be meaningful information, after the contents of the information are conveyed to children with mild disabilities the teacher acts by adjusting the tone of speech and creating a question and answer session with the aim of creating feedback between the teacher and students. After taking action when sharing information on mildly mentally retarded children, then continued with the routine information transfer process by using the lecture and audio visual methods carried out in the classroom. Then when entering the subject of Religious Education the teacher separates students between their religious status, namely Islamic and non-Islamic religions.
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui proses transfer informasi pada anak
tuna grahita kategori ringan di SLB C Widya Bhakti Semarang. Metode yang
digunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian kualitatif dengan desain studi kasus. Teknik pengumpulan data yang dilakukan yaitu observasi dan wawancara. Metode yang digunakan untuk menganalisis data adalah analisis tematik. Analisis tematik adalah sebuah metode yang menghasilkan tema-tema yang menjawab fenomena yang sedang diteliti dan tema-tema yang ditemukan tersebut memiliki keterkaitan antara satu dan yang lain. Hasill penelitian ini memperlihatkan 4 (empat) tema yaitu membentuk makna dalam proses transfer informasi, tindakan guru saat berbagi informasi, rutinitas dalam proses transfer informasi, dan kesesuaian transfer informasi pada status religuius. Data yang sudah didapatkan untuk disampaikan pada anak tuna grahita ringan perlu dikelola agar menjadi informasi yang bermakna, setelah isi informasi disampaikan pada anak tuna grahita ringan guru bertindak dengan menyesuaikan intonasi nada bicara dan menciptakan sesi tanya jawab dengan tujuan untuk menciptakan umpan balik antara guru dengan siswa. Setelah dilakukan tindakan saat berbagi informasi pada anak tuna grahita ringan, kemudian dilanjutkan dengan rutinitas proses transfer informasi yaitu dengan menggunakan metode ceramah dan audio visual yang dilaksanakan didalam kelas. Kemudian saat memasuki mata pelajaran Pendidikan Agama guru memisahkan siswanya antar status religiusnya, yaitu agama islam dan non islam.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Humanities
Divisions: Faculty of Humanities > Department of Library Science
Depositing User: Mr sugeng priyanto
Date Deposited: 20 Sep 2022 10:54
Last Modified: 20 Sep 2022 10:54
URI: https://eprints2.undip.ac.id/id/eprint/8516

Actions (login required)

View Item View Item