Search for collections on Undip Repository

Implementasi Algoritma Similarity Measure Untuk Penyelesaian Intuitionistic Fuzzy Assignment Problem (IFAP) Berbasis Python dengan Pustaka Fsmpy

Indrasari, Nasywa Zahra (2025) Implementasi Algoritma Similarity Measure Untuk Penyelesaian Intuitionistic Fuzzy Assignment Problem (IFAP) Berbasis Python dengan Pustaka Fsmpy. Undergraduate thesis, UNDIP.

[thumbnail of File 1 - Nasywa Zahra Indrasari.pdf] Text
File 1 - Nasywa Zahra Indrasari.pdf

Download (466kB)
[thumbnail of File 2 - Nasywa Zahra Indrasari.pdf] Text
File 2 - Nasywa Zahra Indrasari.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy
[thumbnail of File 3 - Nasywa Zahra Indrasari.pdf] Text
File 3 - Nasywa Zahra Indrasari.pdf

Download (231kB)

Abstract

Masalah penugasan sering kali melibatkan parameter yang tidak pasti, seperti biaya, efisiensi, atau waktu, yang dapat menyebabkan kesulitan dalam pengambilan keputusan. Untuk menangani ketidakpastian ini, teori Intuitionistic Fuzzy Set (IFS) memberikan pendekatan yang lebih mendalam dengan mempertimbangkan derajat keanggotaan, non-keanggotaan, dan keraguan. Tugas akhir ini berfokus pada penerapan algoritma ukuran kesamaan untuk menyelesaikan Intuitionistic Fuzzy Assignment Problem (IFAP) berbasis Python, dengan tujuan meningkatkan efisiensi dan akurasi dalam menentukan solusi optimal menggunakan Intuitionistic Fuzzy Number (IFN). Seiring berkembangnya teknologi, maka digunakan pustaka Fsmpy dalam Python untuk mengecek validasi hasil dari algoritma ukuran kesamaan yang telah ada sebelumnya. Hasil penelitian menunjukkan bahwa algoritma yang diterapkan lebih efisien secara komputasi, adaptif terhadap ketidakpastian data, dan memberikan solusi penugasan yang optimal, serta mendukung integrasi Python dalam sistem pengambilan keputusan modern.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Sciences and Mathemathic
Divisions: Faculty of Science and Mathematics > Department of Mathematics
Depositing User: Nurcahya Yulian
Date Deposited: 13 Mar 2025 04:29
Last Modified: 13 Mar 2025 04:29
URI: https://eprints2.undip.ac.id/id/eprint/30127

Actions (login required)

View Item View Item