Search for collections on Undip Repository

CITRA PENDIDIKAN VOKASI DALAM SERIAL FILM PENDEK REUNIAN: KAJIAN SEMIOTIKA

PASCAGERHANA, ALAM TONGGAK AMARTA (2022) CITRA PENDIDIKAN VOKASI DALAM SERIAL FILM PENDEK REUNIAN: KAJIAN SEMIOTIKA. Undergraduate thesis, FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK UNIVERSITAS DIPONEGORO.

[thumbnail of COVER.pdf] Text
COVER.pdf - Submitted Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[thumbnail of BAB I.pdf] Text
BAB I.pdf - Submitted Version

Download (220kB)
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf - Submitted Version

Download (154kB)
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf - Submitted Version

Download (761kB)
[thumbnail of BAB IV.pdf] Text
BAB IV.pdf - Submitted Version
Restricted to Repository staff only

Download (312kB)
[thumbnail of BAB V.pdf] Text
BAB V.pdf - Submitted Version
Restricted to Repository staff only

Download (321kB)
[thumbnail of BAB VI.pdf] Text
BAB VI.pdf - Submitted Version

Download (114kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka.pdf] Text
Daftar Pustaka.pdf - Submitted Version

Download (189kB)
[thumbnail of Lampiran.pdf] Text
Lampiran.pdf - Submitted Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Pendidikan vokasi di Indonesia masih belum sebanding dengan pendidikan umum
dan akademik, baik dari sisi jumlah kelembagaan maupun citra yang melekat
padanya. Di sisi lain, film merupakan salah satu sarana yang efektif untuk
membangun citra subjek sekaligus medan pertarungan ideologi untuk membangun
hegemoni. Masalah yang muncul: bagaimana citra pendidikan vokasi dalam serial
film pendek Reunian? Masalah lainnya, bagaimana pertarungan ideologi dalam
seral film pendek Reunian?
Tujuan penelitian ini untuk menggambarkan citra pendidikan vokasi yang
terbangun dalam seral film pendek Reunian. Selain itu, menjelaskan pertarungann
ideologi dalam serial film pendek Reunian.
Untuk menjawab permasalahan dan tujuan penelitian, dilakukan analisis dengan
menggunakan teori semiotika Roland Barthes dan hegemoni Gramsci. Objek
penelitian adalah serial film pendek Reunian yang ditayangkan di kanal Youtube
oleh akun Tim Diksi.
Kata kunci: citra; pendidikan vokasi; hegemoni; film
151 kom 2022

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Social Science and Political Science
Divisions: Faculty of Social and Political Sciences > Department of Communication
Depositing User: diana nirwani
Date Deposited: 05 Dec 2024 06:50
Last Modified: 05 Dec 2024 06:50
URI: https://eprints2.undip.ac.id/id/eprint/27854

Actions (login required)

View Item View Item