Search for collections on Undip Repository

Persepsi Mahasiswa Tahap Profesi Tentang Lingkungan Pembelajaran Klinis Di RSUD Tugurejo Semarang

Wulandari, Melda Ayu (2024) Persepsi Mahasiswa Tahap Profesi Tentang Lingkungan Pembelajaran Klinis Di RSUD Tugurejo Semarang. Undergraduate thesis, Universitas Diponegoro.

[thumbnail of 22020120140061-Melda Ayu Wulandari-Hal.Depan.pdf] Text
22020120140061-Melda Ayu Wulandari-Hal.Depan.pdf

Download (528kB)
[thumbnail of 22020120140061-Melda Ayu Wulandari-Bab. I.pdf] Text
22020120140061-Melda Ayu Wulandari-Bab. I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (169kB)
[thumbnail of 22020120140061-Melda Ayu Wulandari-Bab. II.pdf] Text
22020120140061-Melda Ayu Wulandari-Bab. II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (306kB)
[thumbnail of 22020120140061-Melda Ayu Wulandari-Bab. III.pdf] Text
22020120140061-Melda Ayu Wulandari-Bab. III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (548kB)
[thumbnail of 22020120140061-Melda Ayu Wulandari-Bab. IV.pdf] Text
22020120140061-Melda Ayu Wulandari-Bab. IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (421kB)
[thumbnail of 22020120140061-Melda Ayu Wulandari-Bab. V.pdf] Text
22020120140061-Melda Ayu Wulandari-Bab. V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (278kB)
[thumbnail of 22020120140061-Melda Ayu Wulandari- Bab.VI.pdf] Text
22020120140061-Melda Ayu Wulandari- Bab.VI.pdf
Restricted to Registered users only

Download (41kB)
[thumbnail of 22020120140061-Melda Ayu Wulandari-Daftar Pustaka.pdf] Text
22020120140061-Melda Ayu Wulandari-Daftar Pustaka.pdf

Download (114kB)
[thumbnail of 22020120140061-Melda Ayu Wulandari-Lampiran.pdf] Text
22020120140061-Melda Ayu Wulandari-Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Abstract

Pembelajaran klinik yang baik memberikan sebuah kesempatan mahasiswa keperawatan untuk meningkatkan keterampilan dan kepercayaan diri dalam praktik di masa depan. Lingkungan pembelajaran klinik memiliki peran penting pada proses belajar mahasiswa dan aktivitas pendidikan. Tujuanpenelitian ini adalah untuk mengetahui gambaran persepsi mahasiswa profesi ners terhadap lingkungan pembelajaran klinik di RSUD Tugurejo Semarang. Jenis penelitian yang dilakukan yaitu penelitian kuantitatif non eksperimental dengan desain deskriptif survei. Responden dalam penelitian ini adalah mahasiswa profesi ners yang sedang menjalankan pembelajaran klinik di RSUD Tugurejo Semarang. Teknik sampling yang digunakan yakni total sampling sebanyak 139 mahasiswa. Pengambilan data menggunakan kuesioner Clinical Learning Environment, Supervision, and Nurse Teacher (CLES+T). Analisis data yangdigunakan yakni analisis univariat dengan menampilkan tabel distribusi frekuensi.Karakteristik demografi dalam penelitian ini menunjukkan mayoritas berjenis kelamin perempuan, serta stase yang pernah dilalui paling banyak ialahkeperawatan dasar profesi. Hasil penelitian menunjukkan sebesar 118 mahasiswa (74,82%) memiliki persepsi positif terhadap lingkungan pembelajaran klinik. Aspek peran dosen pembimbing akademik di rumah sakit memiliki jumlah paling tinggi sebesar 129 mahasiswa (92,81%), sedangkan aspek suasana strategi pembelajaran di bangsal memiliki jumlah terendah sebesar 113 mahasiswa (81,29%). Kesimpulan dari penelitian ini ialah suasana strategi pembelajaran di bangsal perlu ditingkatkan kembali terutama dalam perasaan senang mahasiswa dalam menuju ruang bangsal saat memulai shift. Peneliti menyarankan staf perawat lebih mengenal mahasiswa agar mahasiswa merasa diakui keberadaannya.

Kata Kunci : Persepsi, Mahasiswa Keperawatan, Lingkungan Pembelajaran Klinik

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Medicine
Divisions: Faculty of Medicine > Department of Nursing
Depositing User: Nisnaeni_ N_ Keperawatan_FK
Date Deposited: 05 Nov 2024 03:58
Last Modified: 05 Nov 2024 03:58
URI: https://eprints2.undip.ac.id/id/eprint/26991

Actions (login required)

View Item View Item