Search for collections on Undip Repository

Teori Ukuran Kreddibilitas terhadap Himpunan Fuzzy

Utami, Dini Nor Ida (2024) Teori Ukuran Kreddibilitas terhadap Himpunan Fuzzy. Undergraduate thesis, UNDIP.

[thumbnail of PENDAHULUAN - Dini Nor Ida.pdf] Text
PENDAHULUAN - Dini Nor Ida.pdf

Download (545kB)
[thumbnail of ISI - Dini Nor Ida.pdf] Text
ISI - Dini Nor Ida.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (682kB) | Request a copy
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA - Dini Nor Ida.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA - Dini Nor Ida.pdf

Download (168kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji pengaruh interval pada himpunan fuzzy dalam pengambilan keputusan menggunakan metode teori ukuran kredibilitas. Metode penelitian melibatkan analisis literatur dan penerapan teori ukuran kredibilitas pada himpunan fuzzy berbentuk linier, triangular, dan trapezoid. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pemilihan interval pada himpunan fuzzy secara signifikan mempengaruhi keputusan yang diambil berdasarkan metode ukuran kredibilitas. Kesimpulannya, penerapan ukuran kredibilitas pada himpunan fuzzy dengan menghitung nilai ekspetasi sangat membantu dalam pengambilan keputusan yang lebih baik, karena mempertimbangkan berbagai kemungkinan dan derajat keanggotaan dalam himpunan fuzzy.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Sciences and Mathemathic
Divisions: Faculty of Science and Mathematics > Department of Mathematics
Depositing User: Nurcahya Yulian
Date Deposited: 14 Aug 2024 06:57
Last Modified: 14 Aug 2024 06:57
URI: https://eprints2.undip.ac.id/id/eprint/25599

Actions (login required)

View Item View Item