Search for collections on Undip Repository

Konsumsi Ultra-Processed Food Dengan Masalah Kesehatan Mental Pada Mahasiswa: Literature Review

Ainaya Pinanda, Ninggartama and Ratna Noer, Etika and Marfu’ah Kurniawati, Dewi and Pramono, Adriyan Konsumsi Ultra-Processed Food Dengan Masalah Kesehatan Mental Pada Mahasiswa: Literature Review. -. (Unpublished)

[img] Text
Abstrak-Ninggartama Ainaya Pinanda.pdf

Download (88kB)

Abstract

Mahasiswa cenderung mengonsumsi ultra-processed food karena praktis dan rasa yang enak. Namun, peningkatan konsumsi ultra-processed food berhubungan dengan indikator kesehatan mental dan memengaruhi status kesehatan mental melalui sejumlah jalur interaksi. Telaah pustaka ini merangkum beberapa jurnal yang bertujuan untuk melihat hubungan konsumsi ultra-processed food dengan kesehatan mental pada mahasiswa. Konsumsi ultra-processed food memiliki secara tidak langsung mempengaruhi kesehatan mental selain menjadi salah satu perilaku yang dapat menyebabkan terjadinya obesitas. Meskipun terdapat penelitian yang menyatakan tidak adanya hubungan konsumsi ultra-processed food dengan kesehatan mental, namun ultra-processed food merupakan makanan yang tinggi kalori namun rendah akan zat gizi penting yang berperan pada fungsi kognitif dan kesehatan mental.
Kata Kunci : konsumsi ultra-processed food, masalah kesehatan mental, depresi, kecemasan, mahasiswa

Item Type: Article
Subjects: Medicine
Divisions: Faculty of Medicine > Department of Nutrition Science
Depositing User: Pustakawan Gizi
Date Deposited: 24 Jun 2024 04:30
Last Modified: 24 Jun 2024 04:30
URI: https://eprints2.undip.ac.id/id/eprint/23854

Actions (login required)

View Item View Item