Praja, Komang Piping Priyanka (2024) STRATEGI PENGEMBANGAN WISATA BERSEJARAH DI KOTA SINGARAJA, BALI. Undergraduate thesis, UNIVERSITAS DIPONEGORO; FAKULTAS TEKNIK.
![]() |
Text (Abstrak)
Abstrak Komang.pdf Download (179kB) |
Abstract
Kota Singaraja adalah ibu kota Kabupaten Buleleng yang merupakan salah satu kota tua
di Bali dengan berbagai peninggalan masa lalu dan warisan budaya sejak masa kerajaan, era
kolonial, hingga kemerdekaan Indonesia. Sebagai kota dengan jejak sejarah yang panjang
Singaraja memiliki potensi besar untuk dikembangkan sebagai urban heritage tourism. Namun,
dalam pengembangannya sebagai wisata warisan budaya terdapat berbagai permasalahan fisik
dan non-fisik karena pengelolaannya yang belum optimal. Berdasarkan hal tersebut perlu
dirumuskan strategi pengembangan urban heritage tourism di Kota Singaraja untuk
mempertahankan atau melestarikan peninggalan-peninggalan bersejarah (urban heritage) melalui
kegiatan pariwisata.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Subjects: | Engineering Engineering > Urban and Regional Planning |
Divisions: | Faculty of Engineering > Department of Urban and Regional Planning |
Depositing User: | nurohmi pwk |
Date Deposited: | 20 Jun 2024 02:14 |
Last Modified: | 20 Jun 2024 02:14 |
URI: | https://eprints2.undip.ac.id/id/eprint/23690 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |