Search for collections on Undip Repository

Optimalisasi Proses Pewarnaan Alam pada Pembuatan Batik Cap Kristalografi

Ardianti, Alfira Ika (2024) Optimalisasi Proses Pewarnaan Alam pada Pembuatan Batik Cap Kristalografi. Undergraduate thesis, UNDIP.

[img] Text
File 1 - Alfira Ardianti.pdf

Download (229kB)
[img] Text
File 2 - Alfira Ardianti.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (5MB) | Request a copy
[img] Text
File 3 - Alfira Ardianti.pdf

Download (81kB)

Abstract

Salah satu proses pembuatan batik cap kristalografi adalah mordanting. Di dalam proses mordanting terdapat faktor yang mempengaruhi kekuatan warna pada kain batik yaitu suhu dan waktu mordanting. Pada skripsi ini, dibahas mengenai pengoptimalan pewarnaan alam pada batik cap kristalografi. Untuk menghasilkan batik yang berkualitas, aspek seperti motif dan warna harus diperhatikan. Dengan menggunakan nonlinear least square method, dapat diperoleh parameter dari model prediksi pengaruh suhu dan waktu terhadap kekuatan warna pada batik. Selain itu juga dibahas tentang perbandingan antar model nonlinear pengaruh suhu terhadap kekuatan warna pada batik dan pengaruh waktu terhadap kekuatan warna pada batik. Model nonlinier yang diberikan antara lain, model nonlinier kuadratik, model nonlinier kubik, serta model nonlinier eksponensial. Berdasarkan uji optimalisasi diperoleh nilai optimal suhu adalah 72,71 derajat celcius dan waktu optimal sebesar 69,93 menit agar diperoleh kekuatan warna yang optimal. Sehingga optimalisasi pada proses pewarnaan batik akan sangat membantu dalam menentukan kualitas batik.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Sciences and Mathemathic
Divisions: Faculty of Science and Mathematics > Department of Mathematics
Depositing User: Nurcahya Yulian
Date Deposited: 30 May 2024 06:24
Last Modified: 30 May 2024 06:24
URI: https://eprints2.undip.ac.id/id/eprint/23261

Actions (login required)

View Item View Item