Search for collections on Undip Repository

Model Peramalan Fuzzy Time Series Berdasarkan Hubungan Logis Fuzzy Orde-tinggi Menggunakan Asosiasi Jangka Pendek dan Asosiasi Jangka Panjang

Zulaikha, Ana Lutfiyah (2024) Model Peramalan Fuzzy Time Series Berdasarkan Hubungan Logis Fuzzy Orde-tinggi Menggunakan Asosiasi Jangka Pendek dan Asosiasi Jangka Panjang. Undergraduate thesis, UNDIP.

[img] Text
File 1_Bebas Repository - Ana Lutfiyah.pdf

Download (271kB)
[img] Text
File 2_Bebas Repository - Ana Lutfiyah.pdf

Download (1MB)
[img] Text
17. Daftar Pustaka_Ana Lutfiyah Zulaikha - Ana Lutfiyah.pdf

Download (102kB)

Abstract

Untuk meningkatkan nilai akurasi peramalan, berbagai macam model fuzzy time series telah dikembangkan. Salah satu yang dikembangkan yaitu pembentukan hubungan logis fuzzy atau FLR. FLR memiliki peran penting dalam model peramalan fuzzy time series. Dalam setiap FLR, asosiasi jangka pendek digunakan keadaan mendatang dipengaruhi oleh keadaan saat ini yang berurutan pada suatu waktu. Namun, ada keadaan yang berbeda di mana keadaan mendatang dipengaruhi oleh keadaan saat ini secara tidak berurutan yang disebut asosiasi jangka panjang. Dari FLR asosiasi jangka panjang, dibentuk FLR asosiasi jangka panjang tren untuk menggambarkan hasil peramalan. Berdasarkan uraian tersebut, dalam tugas akhir ini penulis menggunakan asosiasi jangka pendek dan asosiasi jangka panjang dalam model peramalan fuzzy time series FLR tren orde-tinggi yang diimplementasikan pada harga saham penutupan PT Telekomunikasi Indonesia Tbk dengan hasil nilai akurasi menggunakan Mean Absolute Percentage Error (MAPE) diperoleh <10% yaitu 1,21201%. Nilai akurasi ini menunjukkan hasil peramalan yang sangat baik.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Sciences and Mathemathic
Divisions: Faculty of Science and Mathematics > Department of Mathematics
Depositing User: Nurcahya Yulian
Date Deposited: 18 Mar 2024 23:39
Last Modified: 18 Mar 2024 23:39
URI: https://eprints2.undip.ac.id/id/eprint/21844

Actions (login required)

View Item View Item