Search for collections on Undip Repository

ANALISIS MANAJEMEN RESIKO PROSES BONGKAR MUAT BARANG DALAM LINGKUP UPT TERMINAL SEMARANG TAWANG PT KERETA API PERSERO DAERAH OPERASIONAL IV

Alfido, Gustomy (2023) ANALISIS MANAJEMEN RESIKO PROSES BONGKAR MUAT BARANG DALAM LINGKUP UPT TERMINAL SEMARANG TAWANG PT KERETA API PERSERO DAERAH OPERASIONAL IV. Undergraduate thesis, Universitas Diponegoro.

[img] Text
S_Gustomy Alfido Cover.pdf - Published Version

Download (711kB)
[img] Text
S_Gustomy Alfido Bab I.pdf - Published Version

Download (189kB)
[img] Text
S_Gustomy Alfido Dapus.pdf - Published Version

Download (203kB)

Abstract

Dalam industri logistik terutama dalam pengangkutan barang melalui kereta
api terdapat beberapa resiko yang harus diminimalisir resiko yang terjadi saat
proses pengangkutan barang dan bongkar muat barang dengan prosedure yang
dilakukan oleh karyawan maupun petugas yang bertugas. Resiko berhubungan
dengan ketidakpastian karena tidak adanya informasi sebelum kejadian dan ini
merugikan perusahaan baik materil maupun non materil berdasarkan wideman
ketdakpastian yang menguntungkan disebut opportunity dan ketidakpastian yang
menyebabkan kerugian merupakan resiko. Dalam meminimalisir dibutuhkan
adanya upaya pengendalian resiko. Pada Tahun 2021 terjadi peningkatan volume
angkutan barang seiring dengan perkembangan pandemi yang terjadi di indonesia
dengan berdasarkan artikel berita antaranews.com yang diterbitkan pada 9 Juli
2021 Jakarta diwartakan oleh Raditya Adimas Fahky, berdasarkan fenomena
tersebut dapat mempengaruhi kinerja operasional PT Kereta Api Indonesia
(Persero),Penelitian ini menggunakan metode dalam penelitian ini menggunakan
observasi,wawancara, dokumentasi, dan studi kepustakaan. Teknik yang
digunakan dalam memilih informan adalah purposif sampling untuk mengetahui
proses manajemen resiko yang terjadi dalam perusahaan hasil dari penelitian
menunjukan bahwa proses manajemen resiko diperusahaan sudah sesuai
prosedure tetapi terdapat kekurangan dan dalam proses kurangnya pengendalian
resiko didalam PT Kereta Api Indonesi Persero Daerah Operasional Semarang
Tawang terutama didalam terminal sebagai tempat untuk menaikan dan
menurunkan barang dalam pengangkutan barang oleh moda transportasi kereta api
Kata Kunci: Manajemen Resiko,Pengangkutan Barang,Proses Bongkar Muat
Barang

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Manajemen Resiko,Pengangkutan Barang,Proses Bongkar Muat Barang
Subjects: Economics and Business
Economics and Business > Management
Divisions: School of Vocation > Diploma in Management
Depositing User: Oktavia Perpus Vokasi
Date Deposited: 24 Nov 2023 04:05
Last Modified: 24 Nov 2023 04:05
URI: https://eprints2.undip.ac.id/id/eprint/18302

Actions (login required)

View Item View Item