Search for collections on Undip Repository

ANALISIS KEBIJAKAN PEMERINTAH DAERAH DALAM PEMENUHAN AKSESIBILITAS PENYANDANG DISABILITAS TERHADAP LAYANAN MODA TRANSPORTASI DI DKI JAKARTA 26PEM2022

Sianipar, Jose Arga (2022) ANALISIS KEBIJAKAN PEMERINTAH DAERAH DALAM PEMENUHAN AKSESIBILITAS PENYANDANG DISABILITAS TERHADAP LAYANAN MODA TRANSPORTASI DI DKI JAKARTA 26PEM2022. Undergraduate thesis, FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK UNIVERSITAS DIPONEGORO.

[img] Text
cover lengkap.pdf - Submitted Version

Download (1MB)
[img] Text
Bab 1.pdf - Submitted Version

Download (309kB)
[img] Text
Bab 2.pdf - Submitted Version

Download (207kB)
[img] Text
Bab 3.pdf - Submitted Version
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)
[img] Text
Bab 4.pdf - Submitted Version

Download (75kB)
[img] Text
Daftar Pustaka.pdf - Submitted Version

Download (102kB)

Abstract

Penyandang disabilitas merupakan bagian dari masyarakat Indonesia yang
mempunyai kedudukan, hak, kewajiban, serta peran yang sama dengan masyarakat
Indonesia lainnya dalam kehidupan dan penghidupannya. Salah satunya ialah
dalam menggunakan transportasi umum untuk berkegiatan sehari – hari. Topik
diatur oleh kebijakan Pemerintah di Peraturan Daerah No.10 tahun 2011. Hal inilah
yang melatarbelakangi penulis dengan tujuan untuk mengetahui bagaimana
realisasi pemerintah mengenai kebijakan ini terkait aksesibilitas penyandang
disabilitas dalam menggunakan moda transportasi publik sehari-hari.

Metode yang digunakan penulis ialah kualitatif deskriptif dimana penulis
menggambarkan keadaan yang sebenarnya bagi penyandang disabilitas dalam
menggunakan transportasi publik di DKI Jakarta. Data diperoleh melalui
wawancara perumus kebijakan, eksekutif pemerintah, dan user ( penyandang
disabilitas ). Selain itu peneliti juga menggunakan dokumen pendukung yang
diperoleh dari jurnal dan internet.

Berdasarkan hasil penelitian, peneliti menemukan berbagai macam faktor yang
melatarbelakangi kebijakan ini antara lain, konvensi CRPD, kesetaraan HAM,
kepastian hukum bagi penyandang disabilitas dan menjadikan DKI Jakarta sebagai
kota panutan. Dalam penyediaan fasilitas, peneliti menemukan berbagai macam
fasilitas penunjang bagi penyandang disabilitas di berbagai moda transportasi
seperti MRT, Transjakarta dll. Hambatan dan tantangan yang dihadapi DKI Jakarta
juga berbagai ragam, dari sisi penyandang disabilitas maupun perumus kebijakan
yang masing – masing memiliki dilemma dan hambatannya tersendiri

Kata Kunci : Disabilitas, Fasilitas, Tantangan

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Social Science and Political Science
Divisions: Faculty of Social and Political Sciences > Department of Government Science
Depositing User: diana nirwani
Date Deposited: 20 Nov 2023 04:29
Last Modified: 20 Nov 2023 04:29
URI: https://eprints2.undip.ac.id/id/eprint/18111

Actions (login required)

View Item View Item