Search for collections on Undip Repository

IMPLEMENTASI PROGRAM TANGSELPAY DI KOTA TANGERANG SELATAN DALAM RANGKA MENCAPAI SMART CITY

Ilham, Wan Muhammad (2022) IMPLEMENTASI PROGRAM TANGSELPAY DI KOTA TANGERANG SELATAN DALAM RANGKA MENCAPAI SMART CITY. Undergraduate thesis, FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK UNIVERSITAS DIPONEGORO.

[img] Text
COVER.pdf - Submitted Version

Download (404kB)
[img] Text
BAB 1.pdf - Submitted Version

Download (689kB)
[img] Text
BAB 2.pdf - Submitted Version

Download (470kB)
[img] Text
BAB 3.pdf - Submitted Version
Restricted to Repository staff only

Download (732kB)
[img] Text
BAB 4.pdf - Submitted Version
Restricted to Repository staff only

Download (70kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Submitted Version

Download (157kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf - Submitted Version
Restricted to Repository staff only

Download (851kB)

Abstract

Implementasi Smart Cityyang terdiri atas enam dimensi yang sudah di implementasimelalui program-programseperti LAKSA danSADAYANA di berbagai Kota di Indonesia termasukTangselpay, yang dilaksanakan di kota Tangerang Selatan. Tangselpay merupakan aplikasi untuk pembayaran retribusi pemerintahmenggunakan gawaiatauHandphone. Dalam penelitian ini, penulis akan meneliti lebih dalam terkait implementasi serta sustainability aplikasi Tangselpay. Penelitian ini bertujuan; (i) menganalisisimplementasiTangselpaydi Kota Tangerang Selatan dalammencapai Smart City; dan (ii) mengidentikasifaktorpenghambat dan pandorong, Penelitian ini dilakukan melalui teori implementasi kebijakan publik dari Edward III, yang meneliti terkait komunikasi, disposisi, struktur organisasi, dan sumber daya.Penelitianinidilaksanakndi lingkuppemerintahankota Tangerang selatankhususnya di dinaskominfo dan PT PITS, sumber data penelitianinidikumpulkanmelalui; Wawancaramendalamterhadap 3 informan); observasi dan dokumentasi data – data sekunder di dinaskominfo, PT PITS dan Pasar Bintaro. Hasil penelitian menemukan bahwa faktor komunikasi, disposisi, serta struktur organisasi sudah baik dan bersifat berkelanjutan. Hal tersebut didapati karena sudah ada regulasi terkait Tangselpay, komitmen pimpinan yang tinggi, serta kesediaan sumber daya manusia yang cukup. Namun terdapat faktor yang perlu ditingkatkan juga, yaitu komunikasi dan sumber daya. Pemerintah Kota Tangerang Selatan perlu menggalakkan sosialisasi kepada masyarakat yang lebih luas dan memaksimal penggunaan sosial media, serta mendorong kemandirian penggunaan anggaran dari PT PITS selaku pengelola Tangselpay, sehingga dapat menghasilkan keuntungan serta pengembangan yang baik. Adapun saran dalam penelitian ini ialah mendorong perluasan kerjasama , pengembangan model bisnis Tangselpay, serta menyusun strategi pengembangan aplikasi.

Kata kunci: Program Tangselpay, smartcity, sustainability

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Social Science and Political Science
Divisions: Faculty of Social and Political Sciences > Department of Public Administration
Depositing User: diana nirwani
Date Deposited: 21 Jun 2023 07:14
Last Modified: 21 Jun 2023 07:14
URI: https://eprints2.undip.ac.id/id/eprint/13741

Actions (login required)

View Item View Item