Search for collections on Undip Repository

Analisis Kualitas Data Bundel Infeksi Daerah Operasi (IDO) Di RSUP dr. Kariadi Semarang

Kurniawan, Rudy and Agushybana, Farid and Nugraheni, Sri Achadi (2022) Analisis Kualitas Data Bundel Infeksi Daerah Operasi (IDO) Di RSUP dr. Kariadi Semarang. Masters thesis, UNIVERSITAS DIPONEGORO.

[img] Text
RINGKASAN TESIS RUDY KURNIAWAN 25000118410048.pdf
Restricted to Registered users only until 31 December 2999.

Download (290kB)

Abstract

Data prevalensi IDO di RSUP Dr. Kariadi Semarang pada bulan Februari-April 2019 menunjukkanbahwa terdapat peningkatan yang cukup signifikan. Salah satu upaya untuk mencegah infeksi daerahoperasi dapat dilakukan dengan penerapan bundel IDO. Tujuan dari penelitian ini adalah menganalisiskualitas data bundel Infeksi Daerah Operasi (IDO) di RSUP Dr. Kariadi Semarang. Desain penelitianyangdigunakan dalam penelitian ini adalah mix methods. Populasi dalam penelitian ini adalah dokumenbundel
IDO (data sekunder) yaitu sejumlah 149 data (data bulan Mei-Juli 2021) dan petugas yang terkait denganproses operasi (data primer). Sampel penelitian sebanyak 100 buah dokumen hasil penghitunganmenggunakan rumus Slovin. Sampel untuk data kualitatif dalam peneltian ini adalah petugas kesehatanyang berkaitan dengan peroses operasi. Sumber triangluasi adalah kepala ruang dan petugas pengendalianinfeksi di rumah sakit. Cara pengambilan sampel pada penelitian ini menggunakan non probability purposivesampling.Hasil penelitian menunjukkan bahwa kualitas data bundel Infeksi Daerah Operasi (IDO) di RSUPDr. Kariadi Semarang menunjukkan kualitas data bundel Infeksi Daerah Operasi di RSUP Dr. Kariadi Semarangsebagian besar kategori tinggi (68,0%) dan kategori rendah (32,0%). Kualitas data bundel Infeksi DaerahOperasi di RSUP Dr. Kariadi Semarang kategori rendah (32,0%) yaitu pada indikator timelinessandrelevance (51,0,0%) dimana data tidak dikumpulkan pada saat tepat waktu dan tidak sesuai dengankebutuhan dan availability and accessibility (93,0%) dimana data tidak tersedia dan sulit diakseskarenatidak ada di database serta tidak dapat diperoleh setiap saat. Kesimpulan dan saran: Kualitas data bundel IDO di RSUP Dr. Kariadi Semarang sebagianbesarkategori tinggi. Disarankan pihak rumah sakit dapat menyusun kebijakan yang lebih komprehensif untukmeningkatkan pelaksanaan efektivitas penggunaan data bundel IDO. Kata Kunci : kualitas data, bundle infeksi daerah operasi

Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: Public Health
Divisions: Faculty of Public Health > Master Program in Public Health
Depositing User: Magister Ilmu Kesehatan Masyarakat
Date Deposited: 05 Jan 2024 02:49
Last Modified: 05 Jan 2024 02:49
URI: https://eprints2.undip.ac.id/id/eprint/9486

Actions (login required)

View Item View Item