Search for collections on Undip Repository

DAMPAK PANDEMI TERHADAP KEGIATAN PARIWISATA DAN ADAPTASI PEKERJA INDUSTRI PARIWISATA DI KAWASAN WISATA CIWIDEY

Luthfi, Muhammad Fawaz and Setyono, Jawoto Sih (2022) DAMPAK PANDEMI TERHADAP KEGIATAN PARIWISATA DAN ADAPTASI PEKERJA INDUSTRI PARIWISATA DI KAWASAN WISATA CIWIDEY. Undergraduate thesis, UNIVERSITAS DIPONEGORO.

[img] Text (Abstrak)
Abstrak Muhammad Fawwaz Luthfi.pdf

Download (7kB)

Abstract

Pandemi COVID-19 sangat berdampak terhadap penurunan kunjungan wisata secara
global dan salah satu kawasan wisata yang terdampak yaitu Kawasan Wisata Ciwidey.
Adanya kebijakan PSBB dan PPKM selama pandemi membuat kunjungan wisata ke Ciwidey
dan sekitarnya berkurang sebesar 52% dari tahun sebelumnya. Penelitian ini bertujuan
untuk mengetahui adaptasi yang dilakukan pekerja industri pariwisata dari segi bentuk dan
mekanismenya di Kawasan Wisata Ciwidey agar tetap berpenghasilan meskipun kegiatan
pariwisata dilakukan pembatasan.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Engineering
Engineering > Urban and Regional Planning
Divisions: Faculty of Engineering > Department of Urban and Regional Planning
Depositing User: nurohmi pwk
Date Deposited: 04 Oct 2022 09:28
Last Modified: 04 Oct 2022 09:28
URI: https://eprints2.undip.ac.id/id/eprint/9026

Actions (login required)

View Item View Item