Muqsit, Faruq Al and Setiadi, Rukuh (2022) KAJIAN DAMPAK DARI PENGARUH COVID-19 TERHADAP KONDISI SEKTOR PARIWISATA TAHUN 2021: STUDI KASUS OBJEK WISATA MALIOBORO, KOTA YOGYAKARTA. Undergraduate thesis, UNIVERSITAS DIPONEGORO.
Text (Abstrak)
Abstrak Faruq Al Muqsit.pdf Download (208kB) |
Abstract
Covid-19 merupakan wabah yang menjangkiti masyarakat diseluruh dunia dan WHO menetapkan
dunia sedang keadaan darurat akibat pandemi Covid-19. Pandemi Covid-19 memiliki dampak yang signifikan
terhadap perekonomian dunia, salah satu sektor yang terdampak adalah sektor pariwisata. Akibat dari adanya
pandemi Covid-19 terhadap sektor pariwisata berupa perubahan sistem pariwisata didalamnya. Kawasan
wisata Malioboro merupakan kawasan wisata yang terkenal sampai ke mancanegara yang berada daerah
Yogyakarta. Perkembangan kawasan wisata Malioboro membawa pengaruh positif terhadap pertumbuhan
Kota Yogyakarta, namun pandemi Covid-19 mempengaruhi kawasan Malioboro terutama dalam kondisi
sistem pariwisatanya.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Subjects: | Engineering Engineering > Urban and Regional Planning |
Divisions: | Faculty of Engineering > Department of Urban and Regional Planning |
Depositing User: | nurohmi pwk |
Date Deposited: | 30 Sep 2022 04:00 |
Last Modified: | 30 Sep 2022 04:00 |
URI: | https://eprints2.undip.ac.id/id/eprint/8898 |
Actions (login required)
View Item |