Search for collections on Undip Repository

KEPATUHAN INDONESIA TERHADAP PERJANJIAN INTERNASIONAL MENGENAI ISU LINGKUNGAN HIDUP YANG BERDAMPAK PADA PERUBAHAN IKLIM, STUDI KASUS : DEFORESTASI JAMBI DAN RIAU /51/HI/2020

Pratama, Muhammad Wirya and Windiani, Reni (2020) KEPATUHAN INDONESIA TERHADAP PERJANJIAN INTERNASIONAL MENGENAI ISU LINGKUNGAN HIDUP YANG BERDAMPAK PADA PERUBAHAN IKLIM, STUDI KASUS : DEFORESTASI JAMBI DAN RIAU /51/HI/2020. Undergraduate thesis, Faculty of Social and Political Science.

[img] Text
Cover.pdf - Published Version

Download (318kB)
[img] Text
BAB I.pdf - Published Version

Download (420kB)
[img] Text
BAB II.pdf - Published Version

Download (453kB)
[img] Text
BAB III.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (156kB)
[img] Text
BAB IV.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (14kB)

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui kepatuhan Indonesia terhadap
perjanjian internasional yaitu Protokol Kyoto mengenai isu lingkungan hidup di
wilayah Riau dan Jambi. Isu lingkungan hidup ini membuat Indonesia melakukan
pengesahan Protokol Kyoto yang terdapat pada UU Nomor 17 Tahun 2004 untuk
mengurangi emisi karbon yang hingga saat ini masih belum terlihat hasilnya. Dengan
itu penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah Indonesia patuh terhadap
perjanjian internasional yang telah diratifikasi dan disahkan. Konsep yang digunakan
dalam penelitian ini adalah konsep kepatuhan (Compliance) dengan 3 (tiga) indikator
utama yaitu : Output, Outcome, dan Impact. Penelitian ini selanjutnya akan
menggunakan metode kualitatif yang menganalisis seberapa patuh Indonesia terhadap
perjanjian internasional yang diratifikasinya yakni Protokol Kyoto terhadap isu
lingkungan hidup yang saat ini cukup menarik untuk diperhatikan di Indonesia
khususnya di wilayah Riau dan Jambi. Penelitian ini akan mengumpulkan data dan
metode penelitian yang dimulai pada tahun 2004 hingga 2015. Hasil penelitian ini
menunjukkan bahwa Indonesia telah berada dalam kategori passive comply yang
menunjukkan bahwa kemampuan Indonesia berada dalam tahap patuh namun tidak
secara langsung dan tidak telalu terfokus, sehingga dengan kata lain Indonesia
cenderung sulit untuk patuh terhadap Protokol Kyoto ini.

Keyword : Isu Lingkungan Hidup, Emisi Karbon, Protokol Kyoto, Compliance, UUD
Nomor 17 Tahun 2004

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Social Science and Political Science
Divisions: Faculty of Social and Political Sciences > Department of International Relations
Depositing User: diana nirwani
Date Deposited: 19 Sep 2022 03:06
Last Modified: 21 Sep 2022 06:47
URI: https://eprints2.undip.ac.id/id/eprint/8424

Actions (login required)

View Item View Item