Search for collections on Undip Repository

PERILAKU PENCARIAN INFORMASI PELAJAR SMA NEGERI DI KOTA PEKALONGAN SELAMA SCHOOL FROM HOME

Salamah, Ummi Laila and Ganggi, Roro Isyawati Permata (2021) PERILAKU PENCARIAN INFORMASI PELAJAR SMA NEGERI DI KOTA PEKALONGAN SELAMA SCHOOL FROM HOME. Undergraduate thesis, UNIVERSITAS DIPONEGORO.

[img] Text
Full Bebas Revisi ke-4 Skripsi Ummi Laila Salamah (21 September 2021).pdf
Restricted to Repository staff only until 2025.

Download (2MB)

Abstract

This research is entitled "Information Seeking Behavior of State Senior High
School Students in Pekalongan City during School From Home". The existence of
Covid-19 hampered student activities to visit the library. This can have an impact
or even change students' information-seeking behavior from before Covid-19. The
purpose of this research is to find out how the information seeking behavior of
public high school students in Pekalongan City during school from home. This
study uses descriptive quantitative methods that collect research data using online
questionnaires on research respondents. The research sample was taken using
simple random sampling technique. After the data has been collected, data
analysis will be carried out in the form of descriptive statistical analysis using the
help of SPSS version 26. The results show that the information seeking behavior
of public high school students in Pekalongan City during school from home
occurs due to the Context of Information Need in person-in-context (2, 88);
Activating Mechanism in stress/coping (2.69) and risk/reward (3.07); Intervening
Variables in Psychological (3.08), Role-related or Interpersonal (3.37),
Environmental (2.98), and Source Characteristics (2.68). Information seeking
behavior that occurs in public high school students in Pekalongan City during
school from home is Passive Search (3.07), Active Search (2.79), Ongoing Search
(3.04), and Information processing and use (2.74).
Penelitian ini berjudul “Perilaku Pencarian Informasi Pelajar SMA Negeri di Kota
Pekalongan selama School From Home”. Adanya Covid-19 menghambat aktivitas
pelajar untuk berkunjung ke perpustakaan. Hal tersebut bisa berdampak atau
bahkan mengubah perilaku pencarian informasi pelajar dari saat sebelum adanya
Covid-19. Tujuan dari dilakukannya penelitian ini adalah untuk mengetahui
bagaimana perilaku pencarian informasi pelajar SMA Negeri di Kota Pekalongan
selama school from home. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif
deskriptif yang mengumpulkan data penelitian menggunakan kuesioner secara
online pada responden penelitian. Pengambilan sampel penelitian menggunakan
teknik simple random sampling. Setelah data terkumpul akan dilakukan analisis
data berupa analisis statistik deskriptif menggunakan bantuan SPSS versi 26.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa perilaku pencarian informasi pelajar SMA
Negeri di Kota Pekalongan selama school from home terjadi dikarenakan adanya
Context of Information Need dalam person-in-context (2,88); Activiting
Mechanism dalam stress/coping (2,69) dan risk/reward (3,07); Intervening
Variables dalam Psychological (3,08), Role-related or Interpersonal (3,37),
Environmental (2,98), dan Source Characteristics (2,68). Perilaku pencarian
informasi yang terjadi pada pelajar SMA Negeri di Kota Pekalongan selama
school from home yaitu Passive Search (3,07), Active Search (2,79), Ongoing
Search (3,04), dan Information processing and use (2,74).

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Humanities
Divisions: Faculty of Humanities > Department of Library Science
Depositing User: UPT Perpus4 Undip
Date Deposited: 15 Aug 2022 03:12
Last Modified: 15 Aug 2022 03:12
URI: https://eprints2.undip.ac.id/id/eprint/7741

Actions (login required)

View Item View Item