Search for collections on Undip Repository

HUBUNGAN PEKERJAAN DENGAN PRAKTIK PENGELOLAAN SAMPAH RUMAH TANGGA SELAMA PANDEMI COVID-19 DI KECAMATAN BOJA, KABUPATEN KENDAL

MAHENDRA, IRFAN (2022) HUBUNGAN PEKERJAAN DENGAN PRAKTIK PENGELOLAAN SAMPAH RUMAH TANGGA SELAMA PANDEMI COVID-19 DI KECAMATAN BOJA, KABUPATEN KENDAL. Undergraduate thesis, Universitas Diponegoro.

[img] Text
REPO IRFAN MAHENDRA.pdf - Published Version

Download (8kB)

Abstract

Latar BelakangPeningkatan jumlah timbulan sampah dan tingginya kasus COVID-19 menyebabkan sampah yang dihasilkan dari rumah tangga berpotensi menularkan virus, sehingga sampah rumah tangga perlu dikelola sesuai prosedur. pekerjaan menjadi salah satu faktor yang dapat mempengaruhi tindakan seseorang.Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis hubungan antara usia dan pekerjaan dengan praktik pengelolaan sampah rumah tangga selama pandemi COVID-19. MetodeJenis penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan pendekatancross sectional. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh rumah tangga di Kecamatan Boja. Sampel yang dibutuhkan adalah 106responden dan dipilih secara secarastratified proportional random sampling. Hubungan antar variabel dianalisis menggunakan uji chi-square. HasilSebagian besar responden termasuk kategori tidak bekerja (71,7%). Analisis bivariat diperoleh nilai probabilitas pada variabel pekerjaan (p=0,496) yang menunjukan tidak ada hubungan antara pekerjaan dengan praktik pengelolaan sampah selama pandemi COVID-19. Kesimpulan Tidak ada hubungan antara pekerjaan dengan praktik pengelolaan sampah rumah tangga selama pandemi COVID-19.

Kata Kunci :pekerjaan, pengelolaan sampah, pandemi COVID-19

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Public Health
Divisions: Faculty of Public Health > Department of Public Health
Depositing User: endah nurkhayati
Date Deposited: 28 Jun 2022 03:02
Last Modified: 04 Jul 2022 02:38
URI: https://eprints2.undip.ac.id/id/eprint/6943

Actions (login required)

View Item View Item