Search for collections on Undip Repository

HUBUNGAN PERILAKU MINDFUL DAN INTUITIVE EATING DENGAN KONSUMSI MAKANAN TINGGI KALORI PADA KELOMPOK REMAJA PUTRI

Kartika, Fatmala Sinta and Widyastuti, Nurmasari and Purwanti, Rachma (2022) HUBUNGAN PERILAKU MINDFUL DAN INTUITIVE EATING DENGAN KONSUMSI MAKANAN TINGGI KALORI PADA KELOMPOK REMAJA PUTRI. Undergraduate thesis, Universitas Diponegoro.

[img] Text (COVER)
FATMALA SINTA KARTIKA-22030117120042-KTI-COVER.pdf

Download (319kB)
[img] Text (BAB 1)
FATMALA SINTA KARTIKA-22030117120042-KTI-BAB 1.pdf

Download (192kB)
[img] Text (BAB 2)
FATMALA SINTA KARTIKA-22030117120042-KTI-BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (298kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 3)
FATMALA SINTA KARTIKA-22030117120042-KTI-BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (210kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 4)
FATMALA SINTA KARTIKA-22030117120042-KTI-BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (200kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 5)
FATMALA SINTA KARTIKA-22030117120042-KTI-BAB 5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (185kB) | Request a copy
[img] Text (DAPUS-LAMPIRAN)
FATMALA SINTA KARTIKA-22030117120042-KTI-DAPUS-LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (309kB) | Request a copy

Abstract

Latar Belakang: Remaja putri rentan melakukan diet tidak sehat. Mindful dan intuitive eating merupakan alternatif perilaku makan yang dapat diterapkan sehari-hari. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan perilaku mindful dan intuitive eating dengan konsumsi makanan tinggi kalori pada remaja putri.
Metode: Penelitian ini menggunakan pendekatan cross-sectional dengan subjek 64 siswi MAS Nurul Ulum Kudus. Subjek dipilih sesuai kriteria inklusi dengan stratified random sampling. Data yang dikumpulkan adalah mindful eating, intuitive eating, konsumsi makanan tinggi kalori dan variabel perancu adalah uang saku, pengetahuan gizi, pengaruh teman sebaya, pengaruh media sosial. Analisis data dengan uji Kolmogorov Smirnov, uji korelasi Pearson, uji regresi linear ganda.
Hasil: Didapatkan hubungan yang signifikan antara mindful eating dan konsumsi makanan tinggi kalori (r = -0,965, p<0,001). Tidak ada hubungan yang signifikan antara intuitive eating dan konsumsi makanan tinggi kalori (r = -0,112, p = 0,378). Mindful eating, uang saku, pengaruh teman sebaya, dan pengetahuan gizi berhubungan dengan konsumsi makanan tinggi kalori, persamaan regresinya: Konsumsi makanan tinggi kalori (kkal) = 4778,96 + (-1312,67) Mindful eating + 0,005 uang saku + (-8,97) pengaruh teman sebaya + 11,31 pengetahuan gizi.
Kesimpulan: Mindful eating berhubungan dengan konsumsi makanan tinggi kalori.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Intuitive eating, Makanan tinggi kalori, Mindful eating, Remaja putri.
Subjects: Medicine
Divisions: Faculty of Medicine > Department of Nutrition Science
Depositing User: Upload Mandiri FK
Date Deposited: 24 May 2022 01:55
Last Modified: 24 May 2022 01:55
URI: https://eprints2.undip.ac.id/id/eprint/6248

Actions (login required)

View Item View Item