Search for collections on Undip Repository

BUKU SAKU PERAWAT PRONE POSITION DENGAN PENDEKATAN PSYCHOLOGICAL THERAPY : PSYCHOEDUCATIONAL INTERVENTION PADA PASIEN COVID 19 DI AREA PERAWATAN ISOLASI (EBOOK)

Suhartini, Suhartini and Sarinti, Sarinti and Anggraini, Devita Anugrah and Septiani, Febi and Christina, Tri Yahya (2021) BUKU SAKU PERAWAT PRONE POSITION DENGAN PENDEKATAN PSYCHOLOGICAL THERAPY : PSYCHOEDUCATIONAL INTERVENTION PADA PASIEN COVID 19 DI AREA PERAWATAN ISOLASI (EBOOK). Fakultas Kedokteran, Semarang. ISBN 978-623-6528-86-0 (EPUB)

[img] Text (COVER)
COVER_E-BOOK Prone position psikologikal_devita.pdf

Download (231kB)
[img] Text (EBOOK)
E-BOOK PRONE POSITION DENGAN PENDEKATAN PSIKOLOGIKAL TERAPI - Devita Anugrah Anggraini.pdf
Restricted to Registered users only

Download (516kB)

Abstract

COVID-19 tidak hanya mengganggu secara fisik, namun juga mengganggu secara psikolo.1 Di antara metode
pengobatan yang diperkenalkan dalam manajemen COVID-19, prone position dapat digunakan sebagai salah satu strategi
tambahan utama untuk meningkatkan ventilasi pernafasan sehingga dapat meningkatkan kadar oksigen pada pasien.23
Dampak negative dari gangguan psikologis diantaranya kecemasan, ketakutan, penolakan, rasa tidak percaya maupun
kurangnya motivasi. Hal tersebut dapat menjadi salah satu faktor kendala perawat dalam melakukan implementasi
keperawaatan, salah satunya adalah kendala dalam melakukan prone position.
Pendekatan psikologikal terapi dapat diterapkan sebagai metode pendekatan perawat dalam mendampingi dan
membimbing pasien COVID-19 dalam melakukan intervensi keperawatan4, salah satunya dengan psychoeducational
interventions dimana terdiri dari 3 teknik, diantaranya psikoterapi positif, psikoterapi kognitif dan teknik mindfulness.

Item Type: Book
Subjects: Medicine
Divisions: Faculty of Medicine > Department of Nursing
Depositing User: heni lutfiatun
Date Deposited: 22 Feb 2022 02:04
Last Modified: 22 Feb 2022 02:04
URI: https://eprints2.undip.ac.id/id/eprint/5195

Actions (login required)

View Item View Item