Search for collections on Undip Repository

STUDI KUALITATIF: ANALISIS MANAJEMEN RISIKO K3 SELAMA PANDEMI COVID-19 DI RUMAH SAKIT JIWA PROF. DR. SOEROJO MAGELANG

ADNA, ANA NUR MIFTACHUL (2021) STUDI KUALITATIF: ANALISIS MANAJEMEN RISIKO K3 SELAMA PANDEMI COVID-19 DI RUMAH SAKIT JIWA PROF. DR. SOEROJO MAGELANG. Undergraduate thesis, Universitas Diponegoro.

[img] Text
REPO ANA NUR.pdf - Published Version

Download (12kB)

Abstract

Rumah sakit menjadi salah satu tempat yang wajib menerapkan Sistem Manajemen Keselamatan dan Kesehatan Kerja (SMK3). Manajemen rumah sakit harus menyelenggarakan upaya manajemen risiko keselamatan dan kesehatan kerja (K3) dalam menghadapi pandemi COVID-19 saat ini. Oleh karena itu, Penelitian ini bertujuan untuk Menganalisis kesiapan RSJ Prof. Dr. Soerojo Magelang dalam menghadapi pandemi COVID-19. Penelitian ini merupakan jenis penelitian kualitatif dengan desain observasional analitik yang menggunakan -pendekatan wawancara mendalam. Metode pengambilan data dilakukan melalui wawancara mendalam dengan 4 informan utama dan 2 orang informan triagulasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa RSJ Prof. Dr. Soerojo Magelang telah melakukan penanggulangan pandemi Covid-19 seperti terdapat kebijakan terkait dengan pencegahan dan pengendalian COVID-19 berdasarkan keputusan direktur, dan adanya program kerja yang bertujuan untuk mengurangi risiko penyebaran COVID-19 kepada petugas, pasien non COVID-19, keluarga atau masyarakat, dan lingkungan rumah sakit. Namun dalam pelaksanaannya masih terdapat inkosistensi seperti program PPI belum diketahui oleh semua karyawan dan terdapat beberapa sarana yang masih berpotensi menjadi sarana penularan virus.

Kata Kunci : Sistem Manajemen Keselamatan dan Kesehatan Kerja, Covid-19, Rumah Sakit Jiwa

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Public Health
Divisions: Faculty of Public Health > Department of Public Health
Depositing User: endah nurkhayati
Date Deposited: 17 Dec 2021 07:28
Last Modified: 17 Dec 2021 07:28
URI: https://eprints2.undip.ac.id/id/eprint/4951

Actions (login required)

View Item View Item