Search for collections on Undip Repository

STRATEGI PERENCANAAN PENGEMBANGAN DESA WISATA TERASERING SITENGGONG DI DUSUN NAMPAN DESA SUKOMAKMUR KECAMATAN KAJORAN KABUPATEN MAGELANG

Azmira, Risa Tsafira (2024) STRATEGI PERENCANAAN PENGEMBANGAN DESA WISATA TERASERING SITENGGONG DI DUSUN NAMPAN DESA SUKOMAKMUR KECAMATAN KAJORAN KABUPATEN MAGELANG. Undergraduate thesis, FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK UNIVERSITAS DIPONEGORO.

[thumbnail of COVER.pdf] Text
COVER.pdf - Submitted Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[thumbnail of BAB I.pdf] Text
BAB I.pdf - Submitted Version

Download (932kB)
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf - Submitted Version

Download (397kB)
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf - Submitted Version
Restricted to Repository staff only

Download (724kB)
[thumbnail of BAB IV.pdf] Text
BAB IV.pdf - Submitted Version

Download (138kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka.pdf] Text
Daftar Pustaka.pdf - Submitted Version

Download (251kB)
[thumbnail of Lampiran.pdf] Text
Lampiran.pdf - Submitted Version
Restricted to Repository staff only

Download (965kB)

Abstract

Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif yang bertujuan untuk
merekomendasikan strategi perencanaan pengembangan Desa Wisata Terasering
Sitenggong. Penelitian ini menggunakan teori perencanaan strategis yang
dikemukakan oleh John. M. Bryson. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif
eksploratif dengan teknik analisis SWOT dan perhitungan Tes Litmus guna
merumuskan strategi. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa strategi yang
dimiliki oleh Desa Wisata Terasering Sitenggong masih memiliki banyak
kekurangan sehingga perlu ditingkatkan. Adapun hasil dari analisis SWOT
ditemukan 11 isu strategis pengembangan, yang setelah dilakukan tes litmus
diperoleh 3 isu dengan sifat strategis yang dapat diterapkan dalam pengembangan.
Peneliti merekomendasikan strategi sebagai berikut, yaitu meningkatkan
kerjasama dengah pihak masyarakat terutama dalam hal keuangan atau investasi
pengembangan agar dapat memanfaatkan potensi Gunung Sumbing dan
Terasering Sayuran lebih optimal. Meningkatkan koordinasi sektor publik yaitu
Disparpora Kabupaten Magelang dalam berbagai pelatihan dan pendampingan
untuk memajukan Desa Wisata Terasering Sitenggong yang masih tergolong baru.
Meningkatkan pemanfaatan teknologi melalui sosial media yaitu instagram,
youtube, dan tiktok sebagai media promosi untuk memberikan informasi terkait
spot foto yang menarik wisata.
Kata Kunci: Strategi, Pengembangan Desa Wisata, Analisis SWOT
194 Publik 2024

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Social Science and Political Science
Divisions: Faculty of Social and Political Sciences > Department of Public Administration
Depositing User: diana nirwani
Date Deposited: 24 Dec 2024 03:42
Last Modified: 24 Dec 2024 03:42
URI: https://eprints2.undip.ac.id/id/eprint/28397

Actions (login required)

View Item View Item