Indriatno, Danang Agung (2024) ANALISIS PENGEMBANGAN AGROWISATA JOLLONG DI DESA SITILUHUR, KECAMATAN GEMBONG, KABUPATEN PATI. Undergraduate thesis, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Diponegoro.
Text
COVER.pdf - Submitted Version Restricted to Repository staff only Download (315kB) |
|
Text
BAB I.pdf - Submitted Version Download (533kB) |
|
Text
BAB II.pdf - Submitted Version Download (256kB) |
|
Text
BAB III.pdf - Submitted Version Restricted to Repository staff only Download (3MB) |
|
Text
BAB IV.pdf - Submitted Version Download (1MB) |
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Submitted Version Download (1MB) |
|
Text
LAMPIRAN.pdf - Submitted Version Restricted to Repository staff only Download (1MB) |
Abstract
Agrowisata Jollong adalah agrowisata yang terletak di Desa Sitiluhur, Kecamatan
Gembong, Kabupaten Pati. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis
pengembangan Agrowisata Jollong serta mengidentifikasi faktor pendukung dan
penghambat pengembangan Agrowisata Jollong di Desa Sitiluhur, Kecamatan
Gembong, Kabupaten Pati. Metode penelitian menggunakan metode deskriptif
kualitatif dengan teknik pengumpulan data melalui observasi, wawancara, dan
dokumentasi. Teknik analisis data yang dilakukan menggunakan teknik reduksi
data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Teknik pengambilan sampel
menggunakan teknik purpossive sampling dan validitas data diambil melalui
triangulasi sumber. Hasil penelitian menunjukkan bahwa masih ada permasalahanpermasalahan yang dihadapi Agrowisata Jollong, terutama pada fenomena
accessibility (aksesibilitas) dan amenity (fasilitas penunjang). Faktor penghambat
pengembangan Agrowisata Jollong dapat dilihat dari keluhan oleh wisatawan
Agrowisata Jollong, topografi Agrowisata Jollong yang berada di dataran tinggi,
dan kurangnya sosialisasi akan tiket masuk Agrowisata Jollong. Saran yang dapat
peneliti sampaikan diantaranya adalah perlu adanya komunikasi antara Agrowisata
Jollong dengan Dinporapar Kabupaten Pati dan Dishub Kabupaten Pati, perbaikan
kualitas toilet di Agrowisata Jollong, penambahan fasilitas tempat evakuasi
bencana, sosialisasi lebih lanjut akan tiket masuk Agrowisata Jollong.
Kata Kunci: Administrasi Publik, Pariwisata, Pengembangan Agrowisata,
Agrowisata Jollong
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Subjects: | Social Science and Political Science |
Divisions: | Faculty of Social and Political Sciences > Department of Public Administration |
Depositing User: | diana nirwani |
Date Deposited: | 01 Jul 2024 06:34 |
Last Modified: | 01 Jul 2024 06:34 |
URI: | https://eprints2.undip.ac.id/id/eprint/24559 |
Actions (login required)
View Item |