Search for collections on Undip Repository

LEGAL PROTECTION OF CHILD LABOR IN INDONESIA ACCORDING TO ILO CONVENTION NO. 182 OF 1999. _006 HI 2024

BAHY, WIJDAN NAUFAL and Prabandari, Adya Paramita and Wibawa, Kadek Cahya Susila (2024) LEGAL PROTECTION OF CHILD LABOR IN INDONESIA ACCORDING TO ILO CONVENTION NO. 182 OF 1999. _006 HI 2024. Undergraduate thesis, Fakultas Hukum Universitas Diponegoro.

[img] Text
Wijdan Naufal Bahy_cover.pdf

Download (405kB)
[img] Text
Wijdan Naufal Bahy_abstrak.pdf

Download (10kB)
[img] Text
Wijdan Naufal Bahy_bab 1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (204kB)
[img] Text
Wijdan Naufal Bahy_bab 2.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (148kB)
[img] Text
Wijdan Naufal Bahy_bab 3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (266kB)
[img] Text
Wijdan Naufal Bahy_bab 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (9kB)
[img] Text
Wijdan Naufal Bahy_dapus.pdf

Download (87kB)

Abstract

Anak merupakan aset yang sangat penting sekaligus sangat rentan. Perlunya peran negara dalam memberikan perlindungan dan pengasuhan terhadap anak karena rendahnya implementasi dan penegakan hukum hingga terjadi pelanggaran hak-hak anak. Penelitian ini bertujuan untuk memahami bagaimana pemerintah menangani kasus pekerja anak dan bagaimana Implikasi Konvensi ILO No. 182 terhadap Indonesia Terkait Kasus Pekerja Anak di Indonesia. Jenis penelitian yang digunakan adalah Metode Kualitatif dan dengan spesifikasi deskriptif analitis. Penelitian doktrinal dengan jenis penelitian dalam penulisan ini termasuk dalam jenis penelitian hukum normatif dengan kajian terdiri dari bahan hukum primer, sekunder, dan tersier. Penelitian hukum normatif adalah penelitian kepustakaan, yaitu penelitian terhadap data sekunder. Analisis dengan analisis data kualitatif. Peraturan dan inisiatif pemerintah Indonesia harus dibersamai mekanisme penegakan hukum dan kolaborasi dari berbagai aspek karena hal ini tidak efektif. Implikasi dari Konvensi ILO No. 182 memberikan dampak positif bagi penyelesaian kasus pekerja anak di Indonesia dan memberikan arah dan masa depan bagi Indonesia untuk menyelesaikan masalah ini. Pemerintah Indonesia harus memberikan akses pendidikan yang universal dan berkualitas bagi seluruh anak dengan memberikan bantuan sekolah gratis dan pembangunan gedung, melakukan sosialisasi dan bimbingan kepada UMKM serta mengembangkan industri kreatif dan membentuk tim pemantau, serta perlindungan hukum dengan menstandardisasi peraturan mengenai batasan usia anak di Indonesia menjadi satu peraturan.
Kata Kunci: Pekerja Anak, Perlindungan Hukum, Pendidikan, dan Implikasi

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Pekerja Anak, Perlindungan Hukum, Pendidikan, dan Implikasi
Subjects: Law
Divisions: Faculty of Law > Department of Law
Depositing User: Mr Perpus FH1
Date Deposited: 22 Apr 2024 01:04
Last Modified: 22 Apr 2024 01:04
URI: https://eprints2.undip.ac.id/id/eprint/22577

Actions (login required)

View Item View Item