Search for collections on Undip Repository

PENGARUH PERUBAHAN TUTUPAN LAHAN TERHADAP KUALITAS LINGKUNGAN PADA KAWASAN METROPOLITAN SEMARANG

Erlando, R Aditya Jovan (2024) PENGARUH PERUBAHAN TUTUPAN LAHAN TERHADAP KUALITAS LINGKUNGAN PADA KAWASAN METROPOLITAN SEMARANG. Undergraduate thesis, UNIVERSITAS DIPONEGORO; FAKULTAS TEKNIK.

[img] Text (Abstrak)
Abstrak Jovan.pdf

Download (8kB)

Abstract

Kota Semarang sebagai Ibu kota Provinsi Jawa Tengah memiliki daya tarik tinggi bagi untuk
wilayah di sekitarnya untuk menjadi sasaran urbanisasi. Bertambahnya jumlah penduduk menyebabkan
aktivitas perkotaan yang terus meningkat dan mendorong terjadinya perubahan tutupan lahan hingga
berpengaruh ke wilayah yang berada disekitarnya. Perubahan tutupan lahan dari vegetasi menjadi
permukiman dan industri seiring dengan berjalannya waktu dapat mempengaruhi kualitas lingkungan
Metropolitan Semarang dimasa yang akan datang. Oleh karena itu perlu adanya penelitian yang
mengkaji pengaruh perubahan tutupan lahan terhadap kualitas lingkungan di Metropolitan Semarang.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Engineering
Engineering > Urban and Regional Planning
Divisions: Faculty of Engineering > Department of Urban and Regional Planning
Depositing User: nurohmi pwk
Date Deposited: 27 Mar 2024 05:08
Last Modified: 27 Mar 2024 05:08
URI: https://eprints2.undip.ac.id/id/eprint/22152

Actions (login required)

View Item View Item