Search for collections on Undip Repository

HEGEMONIKEKUASAANDALAMANIMEKAKEGURUI SEASON 1 KARYA YUICHIRO HAYASHI KAJIANSOSIOLOGI SASTRA

Nadia Agshell Fauzia, Nadia (2023) HEGEMONIKEKUASAANDALAMANIMEKAKEGURUI SEASON 1 KARYA YUICHIRO HAYASHI KAJIANSOSIOLOGI SASTRA. Undergraduate thesis, Universitas Diponegoro.

[img] Text
Nadia Agshell Fauzia BKJ'19 Skripsi Full - Nadia Agshell Fauzia.docx

Download (253kB)

Abstract

INTISARI

Fauzia, Nadia Agshell. 2023. “Hegemoni Kekuasaan dalam anime Kakegurui Season 1 Karya Yuichiro Hayashi (Kajian Sosiologi Sastra)”. Skripsi, Program Studi Bahasa dan Kebudayaan Jepang, Universitas Diponegoro, Semarang. Dosen Pembimbing Fajria Noviana S.S., M.Hum. dan Dian Annisa Nur Ridha, S.S., M.A.
Hegemoni kekuasaan kerap terjadi dalam masyarakat, namun sering kali tidak disadari keberadaan atau bentuknya. Hegemoni cukup banyak muncul dalam karya sastra, salah satunya anime. Salah satu anime yang menggambarkan hegemoni kekuasaan adalah anime Kakegurui Season 1 karya Yuichiro Hayashi. Anime ini bercerita tentang kehidupan siswa (Yumeko Jabami) di Akademi Hyakkao, sekolah swasta yang menjadikan judi sebagai tradisi dan tolok ukur dalam menentukan status sosial siswa-siswinya. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengungkapkan struktur naratif dan penggambaran hegemoni kekuasaan dalam anime tersebut. Penelitian ini merupakanpenelitiankepustakaanyangmenggunakanmetodesosiologisastra,dengan penyajiandatasecaradeskriptifkualitatif.Penulismenggunakanteorinaratiffilmmilik Pratista untuk menganalisis struktur naratif, teori hegemoni milik Gramsci, dan teori kekuasaansimbolikmilikBourdieu.Berdasarkanhasilanalisis,dapatdiketahuibahwa terdapat empat bentuk hegemoni kekuasaan yang beroperasi di Akademi Hyakkao, yakni; 1) OSIS sebagai penguasa otoriter; 2) OSIS sebagai pihak yang mengambil keputusan secara sepihak; 3) strategi yang dilakukan pihak OSIS dalam mempertahankan kekuasaan; dan 4) intimidasi yang dilakukan pihak OSIS terhadap lawan. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa OSIS Akademi Hyakkao berhasil melakukan hegemoni kekuasaan dalam upaya melanggengkan kekuasaannya.

Katakunci: hegemoni Gramsci,kekuasaansimbolik Bourdieu,anime,
KakeguruiSeason 1,sosiologi sastra

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Humanities
Divisions: Faculty of Humanities > Department of Japanese
Depositing User: Mr indra kusuma
Date Deposited: 07 Mar 2024 03:21
Last Modified: 07 Mar 2024 03:21
URI: https://eprints2.undip.ac.id/id/eprint/21644

Actions (login required)

View Item View Item