Search for collections on Undip Repository

METODE FUZZY K-MEANS CLUSTERING DAN FUZZY GRAF M-POLAR UNTUK MENENTUKAN KONSENTRASI WARNA ALAMI TERBAIK DALAM BATIK

Chrisant, Brigitta Angelica Permata (2024) METODE FUZZY K-MEANS CLUSTERING DAN FUZZY GRAF M-POLAR UNTUK MENENTUKAN KONSENTRASI WARNA ALAMI TERBAIK DALAM BATIK. Undergraduate thesis, UNDIP.

[img] Text
FILE 1 BRIGITTA ANGELICA - Brigitta Angelica Permata Chrisant.pdf

Download (523kB)
[img] Text
FILE 2 BRIGITTA ANGELICA - Brigitta Angelica Permata Chrisant.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB) | Request a copy
[img] Text
FILE 3 BRIGITTA ANGELICA - Brigitta Angelica Permata Chrisant.pdf

Download (321kB)

Abstract

Salah satu kendala yang dihadapi pada proses pewarnaan batik menggunakan pewarna alami yang berasal dari tumbuhan adalah menentukan warna alami terbaik untuk pencoletan dan lasem. Oleh karena itu, penelitian ini bertujuan untuk mendapatkan konsentrasi warna alami terbaik untuk proses pencoletan dan lasem dengan metode Fuzzy k-Means Clustering dan Fuzzy Graf m-Polar. Penelitian ini menggunakan 23 sampel warna alami yang digunakan dalam produksi Batik Nilo Tirto. Data sampel tersebut dikelompokan ke dalam 3 cluster menggunakan metode Fuzzy k-Means Clustering. Data cluster tersebut digunakan dalam pembentukan persamaan dan grafik fuzzy. Fuzzy k-Means Clustering merupakan metode pengelompokan data dengan karakteristik tertentu dengan memilih centroid awal secara random. Berdasarkan data cluster, dipilih konsentrasi warna alami terbaik dengan metode Fuzzy Graf m-Polar. Fuzzy Graf m-Polar adalah metode untuk penarikan keputusan Didapatkan 3 cluster warna alami, yaitu Kuat, Sedang, Lemah. Didapatkan konsentrasi warna alami terbaik pada cluster Kuat dapat digunakan untuk proses pencoletan dan konsentrasi warna alami terbaik pada cluster Lemah dapat digunakan untuk proses lasem.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Sciences and Mathemathic
Divisions: Faculty of Science and Mathematics > Department of Mathematics
Depositing User: Nurcahya Yulian
Date Deposited: 16 Feb 2024 07:20
Last Modified: 16 Feb 2024 07:20
URI: https://eprints2.undip.ac.id/id/eprint/21253

Actions (login required)

View Item View Item