Search for collections on Undip Repository

PERAN BUMDES DALAM MENINGKATKAN KESEJAHTERAAN MASYARAKAT DI DESA SAMBIYAN, KECAMATAN KALIORI, KABUPATEN REMBANG

ILYAS, Amirullah Thoriq (2023) PERAN BUMDES DALAM MENINGKATKAN KESEJAHTERAAN MASYARAKAT DI DESA SAMBIYAN, KECAMATAN KALIORI, KABUPATEN REMBANG. Undergraduate thesis, UNDIP: Fakultas Ekonomika dan Bisnis.

[img] Text (Cover)
1._S___Cover___12020117140144.pdf - Published Version

Download (385kB)
[img] Text (Abstrak (Inggris))
4._S___Abstrak_(Inggris)___12020117140144.pdf - Published Version

Download (365kB)
[img] Text (Abstrak (Indonesia))
5._S___Abstrak_(Indonesia)___12020117140144.pdf - Published Version

Download (369kB)
[img] Text (Daftar Isi)
6._S___Daftar_Isi___12020117140144.pdf - Published Version

Download (350kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
12._S___Daftar_Pustaka___12020117140144.pdf - Published Version

Download (392kB)
[img] Text (Fulltext PDF Bookmarks)
16._S___Fulltext_PDF_Bookmarks___12020117140144.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Seiring dengan lahirnya Undang-Undang No. 6 tahun 2014 tentang Desa, maka
dimulailah era di mana desa telah diakui oleh negara dalam kedudukannya sebagai satu
kesatuan masyarakat hukum yang berwenang mengurus urusan pemerintahannya
sendiri, maka wajiblah bagi desa untuk menjalankan fungsinya yang salah satunya
adalah memajukan kesejahteraan umum bagi masyarakat. Desa untuk menjalankan
tugasnya tersebut tentu memerlukan sumber-sumber daya yang bersumber dari tranfer
pemerintah pusat. Kenyataannya pendapatan dari transfer pemerintah tersebut masih
belum memenuhi kebutuhan untuk pembangunan infrastruktur. Maka dari itu desa
membuat sumber pendanaan lain yaitu Pendapatan Asli Desa (PADes). Ada beberapa
macam sumber PADes yang dapat membantu desa sabagai tambahan pendapatan. Dari
berbagai macam PADes yang ada di desa, Badan Usaha Milik Desa (BUMDes)
menjadi salah satu PADes yang dapat menyerap tenaga kerja serta membantu
meningkatkan perekonomian masyarakat dan desa karena pengelolaannya sepenuhnya
dikelola oleh masyarakat. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis peran
sebelum dan sesudah adanya BUMDes terhadap kesejahteraan masyarakat di Desa
Sambiyan.
Penelitian ini menggunakan metode campuran yaitu menggunakan metode
kuantitatif dan kualitatif. Populasi dari penelitian ini adalah masyarakat Desa Sambiyan
yang merasakan dampak BUMDes sebanyak 100 orang, sedangkan pengambilan
sampel menggunakan formula slovin sebanyak 8o orang.
Hasil penelitian menunjukan bahwa BUMDes Desa Sambiyan memiliki
dampak positif bagi masyarakat serta terdapat perbedaan yang signifikan antara
sebelum dan sesudah adanya BUMDes di Desa Sambiyan.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: : Badan Usaha Milik Desa, kesejahteraan masyarakat, pendapatan asli desa, pembangunan infrastruktur.
Subjects: Economics and Business > Economic Sciences
Economics and Business
Divisions: Faculty of Economics and Business > Department of Economics and Development Studies
Depositing User: Mr Sulamul Hadi
Date Deposited: 12 Feb 2024 08:07
Last Modified: 12 Feb 2024 08:07
URI: https://eprints2.undip.ac.id/id/eprint/21189

Actions (login required)

View Item View Item