Search for collections on Undip Repository

ANALISIS TINGKAT PEMANFAATAN SUMBERDAYA PARI KEKEH (Rhynchobatus sp.) YANG DIDARATKAN DI PELABUHAN PERIKANAN PANTAI (PPP) TASIKAGUNG, KABUPATEN REMBANG (22dpt61)

MAS’ADI, ALFIN (2023) ANALISIS TINGKAT PEMANFAATAN SUMBERDAYA PARI KEKEH (Rhynchobatus sp.) YANG DIDARATKAN DI PELABUHAN PERIKANAN PANTAI (PPP) TASIKAGUNG, KABUPATEN REMBANG (22dpt61). Undergraduate thesis, Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan.

[img] Text
Alfin Mas_adi 22dpt61.pdf

Download (711kB)

Abstract

ABSTRAK
(Alfin Mas’adi. 26030119130060. Analsisis Tingkat Pemanfaatan
Sumberdaya Pari Kekeh (Rhynchobatus sp.) yang Didaratkan di Pelabuhan
Perikanan Pantai (PPP) Tasikagung, Kabupaten Rembang. Dian Wijayanto dan
Faik Kurohman).
Pari Kekeh (Rhynchobatus sp.) menjadi salah satu ikan demersal dengan
nilai ekonomis yang tinggi dan tersebar di wilayah perairan Indonesia. Pari Kekeh
hidup secara bergerombol di dasar perairan. Status Pari Kekeh saat ini dinyatakan
dalam kategori critically endangered oleh IUCN dan masuk ke dalam daftar
Appendix II CITES, sehingga Pari Kekeh merupakan komoditas yang terancam
punah dan perlu dilakukan pengelolaan sumberdaya dan perdagangannya.
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui aspek pertumbuhan dan keberlanjutan
sumberdaya pada Pari Kekeh. Metode yang dilakukan yaitu survei dengan metode
simple random sampling pada bulan September 2022 di PPP Tasikagung. Data
yang dianalisis berupa ukuran panjang dan jenis kelamin Pari Kekeh, serta
aktivitas penangkapannya. Analisis dilakukan dengan program FiSAT II dan
Microsoft Excel. Hasil penelitian menunjukkan ikan didominasi oleh spesies
Rhynchobatus springeri pada ukuran 85-106 cm. Parameter pertumbuhan Pari
Kekeh yaitu L∞ = 288 cm; K = 0,91/tahun; t0 = -0,573. Nilai Lc50% (105,5 cm) < ½
L∞ (144,21 cm) mengindikasikan ukuran belum layak tangkap Pola rekrutmen
memuncak pada Agustus secara teratur dan turun secara drastis pada NovemberDesember. Estimasi mortalitas total (Z) diperoleh sebesar 2,86/tahun, mortalitas
alami (M) sebesar 0,91/tahun, dan mortalitas penangkapan (F) sebesar 1,95/tahun,
sehingga mengindikasikan terjadinya overfishing. Laju eksploitasi (E) sebesar
0,68 (over exploited). Pendugaan potensi lestari (CMSY) sebesar 4.652.252 kg dan
fopt sebesar 2.638 trip. Tingkat pemanfaatan dan pengupayaan rata-rata sebesar
111% (over exploited), dengan tingkat pemanfaatan pada tahun 2018-2021
melebihi nilai CMSY dan tingkat pengupayaan pada tahun 2012-2021 melebihi
nilai fopt.
Kata Kunci: mortalitas, pertumbuhan, potensi lestari, tingkat pemanfaatan
vii

ABSTRACT
(Alfin Mas’adi. 26030119130060. Utilization Rate Analysis of Wedgefishes
(Rhynchobatus sp.) Resources which Landed at Tasikagung Coastal Fishing Port
(CFP), Rembang. Dian Wijayanto and Faik Kurohman)
Wedgefishes (Rhynchobatus sp.) are one of the demersal with high
economic value and spread in Indonesian waters. Wedgesfishes live in swarms at
bottom of the waters. The status of Wedgefishes is currently declared in the
critically endangered category by the IUCN and is included in the Appendix II
CITES list, Wedgefishes is an endangered commodity and needs to be managed
for its resources and trade. This study aims to determine the aspects of growth
and sustainability in Wedgefishes. The method carried out is a survey used simple
random sampling in September 2022 at Tasikagung CFP. The data analyzed were
length and sex of Wedgefishes, as well as capture activity. The analysis was
carried out using FiSAT and Microsoft Excel programs. The results showed that
fish is dominated by Rhynchobatus springeri at a size of 85-106 cm. Growth
parameters of Wedgefishes are L∞ = 288 cm; K = 0,91/years; t0 = -0.2421.The
size of Lc50% (105.5 cm) < ½ L∞ (144.21 cm) indactes that the catch is not feasibly
catch. The recruitment pattern regularly peaks in August and drops significantly
in November-December. The estimation of total mortality (Z) is 2.86/years,
natural mortality (M) is 0.91/years, and fishing mortality (F) is 1.95/years.
Exploitation rate (E) is 0.68 (over exploited). Estimated sustainable potential
(CMSY) is 4,652,252 kg and fopt is 2,638 trip. The average utilization and effort rate
is 111% (over exploited), the utilization rate in 2018-2021 exceeds the value of
CMSY and the effort rate in 2012-2021 exceeds the value of fopt.
Keywords: growth, mortality, sustainable potential, utilization rate

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: mortalitas, pertumbuhan, potensi lestari, tingkat pemanfaatan growth, mortality, sustainable potential, utilization rate
Subjects: Fisheries And Marine Sciences
Divisions: Faculty of Fisheries and Marine Sciences > Department of Capture Fisheries
Depositing User: pancasila wati
Date Deposited: 05 Jan 2024 08:45
Last Modified: 05 Jan 2024 08:45
URI: https://eprints2.undip.ac.id/id/eprint/19825

Actions (login required)

View Item View Item