Search for collections on Undip Repository

ANALISIS LOKASI OPTIMAL PELAYANAN RUMAH SAKIT BERBASIS DATA RASTER STUDI KASUS KABUPATEN TEGAL

Abiyasa, Tyo (2023) ANALISIS LOKASI OPTIMAL PELAYANAN RUMAH SAKIT BERBASIS DATA RASTER STUDI KASUS KABUPATEN TEGAL. Undergraduate thesis, UNIVERSITAS DIPONEGORO; FAKULTAS TEKNIK.

[img] Text (Abstrak)
Abstrak Tyo.pdf

Download (8kB)

Abstract

Keterjangkauan layanan fasilitas rumah sakit merupakan kemudahan penduduk dalam menjangkau
fasilitas tersebut dari lokasi asal. Keterjangkauan merupakan komponen penting dari layanan fasilitas
rumah sakit. Keterbatasan pada komponen ini berpotensi menyebabkan tidak terpenuhinya kebutuhan
kesehatan, terlambatnya penanganan, serta gagalnya pencegahan penyakit. Riset-riset terdahulu telah
memodelkan keterjangkauan layanan rumah sakit. Namun, model pada riset tersebut masih belum
menggambarkan keterjangkauan rumah sakit dengan menggunakan data raster sebagai jenis data utamanya.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Engineering
Engineering > Urban and Regional Planning
Divisions: Faculty of Engineering > Department of Urban and Regional Planning
Depositing User: nurohmi pwk
Date Deposited: 07 Dec 2023 04:27
Last Modified: 07 Dec 2023 04:27
URI: https://eprints2.undip.ac.id/id/eprint/18567

Actions (login required)

View Item View Item