Search for collections on Undip Repository

PARTISIPASI MASYARAKAT DALAM KEBERLANJUTAN PELESTARIAN KAWASAN PECINAN DI KOTA SEMARANG

Khanifah, Farah Khusna (2023) PARTISIPASI MASYARAKAT DALAM KEBERLANJUTAN PELESTARIAN KAWASAN PECINAN DI KOTA SEMARANG. Undergraduate thesis, UNIVERSITAS DIPONEGORO.

[img] Text (Abstrak)
Abstrak Farah K Khanifah.pdf

Download (308kB)

Abstract

Kampung lama yang terletak di pusat kota saat ini rentan menghadapi tekanan. Akibat darpertumbuhan ekonomi dan pengaruh modernisasi Pecinan menyebabkan bangunan menjadi berubah danmengalami kerusakan. Pecinan yang kaya akan nilai sejarah dan memiliki potensi besar ini perlu dikeloladengan mengutamakan aspek pelestarian dan keberlanjutan. Dalam keberlanjutan pelestarian diperlukanpartisipasi masyarakat yang merupakan indikator utama yang menentukan keberhasilan pembangunanKawasan Pecinan memiliki masalah mengenai kurangnya sosialisasi dan pelibatan masyarakat dalam
pelestarian. Oleh karena itu, muncul pertanyaan dalam penelitian ini yaitu “Bagaimana partisipasi
masyarakat dalam keberlanjutan pelestarian Kawasan Pecinan di Kota Semarang?”. Penelitian ini bertujuanuntuk mengukur partisipasi masyarakat dalam keberlanjutan Kawasan Pecinan di Kota Semarang. Penelitianini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan teknik sampling yaitu simple random sampling. Analisis yangdigunakan yaitu analisis statistik deskriptif kuantitatif yang digambarkan dalam bentuk tabel dan diagrampersentase. Teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu penyebaran kuesioner, survei lapangan, dantelaah dokumen.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Engineering
Engineering > Urban and Regional Planning
Divisions: Faculty of Engineering > Department of Urban and Regional Planning
Depositing User: nurohmi pwk
Date Deposited: 02 Oct 2023 07:55
Last Modified: 02 Oct 2023 07:55
URI: https://eprints2.undip.ac.id/id/eprint/16824

Actions (login required)

View Item View Item