Search for collections on Undip Repository

Semarang Hotel and Convention Center dengan Konsep Art Gallery

Ammarsyah Aqila Pumomo, Baraa (2023) Semarang Hotel and Convention Center dengan Konsep Art Gallery. Undergraduate thesis, Undip.

[img] Text
01_Cover.pdf - Submitted Version

Download (117kB)
[img] Text
03_Lembar Pengesahan.pdf - Submitted Version

Download (119kB)
[img] Text
05_Abstrak.pdf - Submitted Version

Download (127kB)
[img] Text
11_Bab I.pdf - Submitted Version
Restricted to Repository staff only

Download (296kB)
[img] Text
12_Bab II.pdf - Submitted Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text
13_Bab III.pdf - Submitted Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text
14_Bab IV.pdf - Submitted Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text
15_Bab V.pdf - Submitted Version
Restricted to Repository staff only

Download (962kB)

Abstract

Semarang sebagai ibukota Provinsi Jawa Tengah termasuk menjadi salah
satu destinasi unggulan MICE di Indonesia yang ditawarkan oleh pemerintah, tetapi
Semarang tidak memiliki pencapaian tertentu dalam menyelenggarakan event
berskala internasional. Dalam penyelenggaraan event tingkat internasional
dibutuhkan fasilitas dan infrastruktur langsung seperti pusat konvensi berstandar
internasional dengan kapasitas yang memadai serta terintegrasi dengan hotel
maupun tempat hiburan. Semarang sudah memiliki potensi untuk industri MICE
dari aspek akses transportasi dan destinasi wisata, yaitu Bandara Ahmad Yani dan
wisata Pantai Marina. Keberadaan bangunan convention center yang terintegrasi
langsung dengan bangunan hotel bintang empat di kawasan Pantai Marina dapat
menjadi potensi untuk menarik peminat jasa MICE hingga kancah internasional.
Bangunan dengan dua fungsi yang berbeda disatukan melalui penerapan
konsep desain art gallery yang dapat merepresentasikan hotel dan convention
center sebagai satu kesatuan. Sifat bangunan hotel dengan sirkulasi melalui
lorong/selasar dan sifat bangunan convention center dengan sirkulasi melalui foyer
yang luas dan memanjang memiliki kesamaan dalam pergerakan yang menerus.
Merespon hal ini dapat digunakan konsep art gallery yang memanfaatkan sirkulasi
sebagai point of interest dalam desainnya. Penggunaan konsep art gallery
diharapkan dapat memperkenalkan karya seni lokal kepada para pengunjung MICE
mancanegara. Konsep art gallery juga dapat menunjang fungsi leisure, pleasure,
dan relaxation untuk menarik minat pengguna jasa MICE yang identik dengan
bisnis. Keberadaan bangunan hotel dan convention center dengan konsep art
gallery diharapkan dapat memperkenalkan Kota Semarang sebagai salah satu
destinasi MICE hingga kancah internasional.

Kata Kunci: art gallery, convention center, event, hotel, MICE

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Engineering > Architecture Engineering
Divisions: Faculty of Engineering > Department of Architecture Engineering
Depositing User: Magister Arsitektur
Date Deposited: 05 Jan 2024 04:23
Last Modified: 05 Jan 2024 04:23
URI: https://eprints2.undip.ac.id/id/eprint/14922

Actions (login required)

View Item View Item