Search for collections on Undip Repository

ANALISIS WACANA KRITIS POPULISME PARTAI KEADILAN SEJAHTERA DALAM MENDORONG PENGESAHAN RKUHP DENGAN SENTIMEN ANTI LGBT+ DI TWITTER

Adhari, Luthfi Maulana (2023) ANALISIS WACANA KRITIS POPULISME PARTAI KEADILAN SEJAHTERA DALAM MENDORONG PENGESAHAN RKUHP DENGAN SENTIMEN ANTI LGBT+ DI TWITTER. Undergraduate thesis, FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK UNIVERSITAS DIPONEGORO.

[img] Text
COVER.pdf - Submitted Version

Download (532kB)
[img] Text
BAB I.pdf - Submitted Version

Download (822kB)
[img] Text
BAB II.pdf - Submitted Version

Download (146kB)
[img] Text
BAB III.pdf - Submitted Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text
BAB IV.pdf - Submitted Version
Restricted to Repository staff only

Download (341kB)
[img] Text
BAB V.pdf - Submitted Version
Restricted to Repository staff only

Download (86kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Submitted Version

Download (190kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf - Submitted Version
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Penelitian ini didasari atas wacana Partai Keadilan Sejahtera yang mendorong pengesahan KUHP yang bermuatan pemidanaan kelompok LGBT+ di media sosial Twitter sebagai ruang publik virtual. Penelitian ini bertujuan untuk menunjukkan bagaimana wacana populisme digunakan dalam teks virtual Twitter PKS melalui akun @PKSejahtera dan pengguna yang menanggapi twit tersebut menggunakan pisau analisis wacana kritis. Twit yang dijadikan korpus penelitian adalah semua twit dari @PKSejahtera yang membahas KUHP serta LGBT+ dalam kurun waktu Mei sampai Desember 2022. Penulis merujuk metode analisis wacana kritis dari Christian Fuchs yang meneliti teks wacana Twitter. Hasil penelitian yang dilakukan menemukan adanya penggunaan ideologi populisme oleh Partai Keadilan Sejahtera yang beriringan dengan wacana-wacana lain yakni wacana hukum dan politik, wacana sosial, dan wacana agama oleh PKS dalam mendorong pengesahan KUHP melalui sentimen negatif tentang LGBT+ dengan wacana yang mendorong pemidanaan LGBT+. Dari tiga wacana tersebut, PKS paling banyak menggunakan topik wacana hukum dan politik dalam mendorong pengesahan KUHP yang memuat pemidanaan LGBT+. Sementara interaktivitas wacana paling banyak menggunakan wacana agama yang semuanya mendukung wacana dari PKS. Adapun pertentangan wacana yang ada berasal dari topik wacana hukum dan politik. Hanya saja dalam interaktivitas yang ada, wacana masih didominasi dukungan oleh ideologi mayoritas yang sejalan dengan PKS untuk mengesahkan KUHP yang bermuatan pasal pemidanaan LGBT+. Kata Kunci: Partai Keadilan Sejahtera, KUHP, LGBT+, Populisme, Twitter, Analisis wacana kritis

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Social Science and Political Science
Divisions: Faculty of Social and Political Sciences > Department of Communication
Depositing User: Fakultas ISIP
Date Deposited: 05 Jul 2023 06:43
Last Modified: 05 Jul 2023 06:43
URI: https://eprints2.undip.ac.id/id/eprint/14465

Actions (login required)

View Item View Item