Search for collections on Undip Repository

PRESIDENT SNOW AND PANEM: THE TOTALITARIAN MOVEMENT AS REFLECTED IN FRANCIS LAWRENCE’S THE HUNGER GAMES: MOCKINGJAY – PART 1 AND PART 2

NURFRIANTI, SALSHA NEVYLIANTIKA RISTA (2020) PRESIDENT SNOW AND PANEM: THE TOTALITARIAN MOVEMENT AS REFLECTED IN FRANCIS LAWRENCE’S THE HUNGER GAMES: MOCKINGJAY – PART 1 AND PART 2. Undergraduate thesis, Diponegoro University.

[img] Text
Thesis - Salsha Nevyliantika-awal-bab3.docx - Accepted Version

Download (282kB)

Abstract

Penulis mengkaji film karya Francis Lawrence yang berjudul The Hunger Games: Mockingjay – Part 1 dan Part 2. Tujuan dari kajian ini adalah untuk menganalisis unsur-unsur intrinsik dan ekstrinsik dalam film dan penerapan gerakan totaliter dalam film. Unsur intrinsik yang meliputi aspek narasi dan aspek pengaturan panggung dianalisis menggunakan teori dari Richard Barsam dan Dave Monahan (2013) dan Mary H. Snyder (2011). Metode kajian pustaka digunakan untuk mengumpulkan data sedangkan teknik pengamatan untuk menganalisis data yang diperlukan dalam kajian ini. Hasil kajian terhadap film The Hunger Games: Mockingjay – Part 1 dan Part 2 menunjukkan bahwa dalam menjalankan sebuah negara dengan sistem pemerintahan totaliter membutuhkan sebuah kekuatan untuk menggerakkan massa agar kekuasaan tercapai sepenuhnya. Sebuah gerakan perlu menggunakan perangkat-perangkat totaliter dengan baik untuk mengatur dan mengurangi keragaman dan perbedaan pada manusia agar memiliki kepribadian yang serupa dan menjadi masyarakat tanpa kelas.
Kata kunci: gerakan totaliter, kekuasaan penuh, masyarakat tanpa kelas, massa

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Humanities
Divisions: Faculty of Humanities > Department of English
Depositing User: Sriuni Wulanjari
Date Deposited: 29 Jun 2023 03:59
Last Modified: 10 Jul 2023 07:11
URI: https://eprints2.undip.ac.id/id/eprint/14193

Actions (login required)

View Item View Item