Search for collections on Undip Repository

FIBRILASI SERAT SALAK UNTUK KOMPOSIT

DWIAMBADA, ARIEF BAYU (2022) FIBRILASI SERAT SALAK UNTUK KOMPOSIT. Undergraduate thesis, Universitas Diponegoro.

[thumbnail of TA_Arief Bayu Dwiambada.pdf] Text
TA_Arief Bayu Dwiambada.pdf - Submitted Version

Download (1MB)

Abstract

Pada tahun 1990, ide baru ini dieksplorasi mengenai nanokomposit berbahan
alami dan ramah lingkungan dari selulosa nanofiber dan biopolimer. Produk yang
dihasilkan memiliki sifat rigiditas yang bagus, kuat dan tahan terhadap suhu tinggi.
Ukuran serat merupakan hal penting dalam bionanokomposit ini untuk
menghasilkan kekuatan seperti pada kristal selulosa murni. Tujuan Penelitian ini
yaitu untuk mendapatkan serat salak dengan ukuran nano, menganalisa dari
nanokomposit dengan pengujians sem, ftir dan sem, membandingkan hasil
pengujian dari beberapa beda waktu dan kecapatan putar. Metode yang digunakan
yaitu pelepasan serat salak dari pelepah salak, mekanisme kimia skala mikrometer,
mekanisme fisik skala mikrometer dan mekanisme mekanik. Hasil penelitian Hasil
dari ketiga pengujian sem, ftir, dan xrd serat salak belum bisa dijadikan sebagai
komposit jika masih terdapat pengotor hal ini bisa dilihat pada hasil foto morfologi
sem serat salak pembesaran 5000x.
.
Kata Kunci : pengaduk putaran tinggi,sem,ftir,xrd,selulose

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: pengaduk putaran tinggi,sem,ftir,xrd,selulose
Subjects: Engineering
Divisions: School of Vocation > Diploma in Chemical Engineering
Depositing User: Oktavia Perpus Vokasi
Date Deposited: 11 Aug 2023 03:35
Last Modified: 11 Aug 2023 03:35
URI: https://eprints2.undip.ac.id/id/eprint/12738

Actions (login required)

View Item View Item