Search for collections on Undip Repository

PENGARUH JARAK TEMPUH TRANSPORTASI TERHADAP TINGKAH LAKU AYAM KAMPUNG JANTAN

Sarjana, Teysar Adi and SUNARTI, DWI and MAHFUDZ, LUTHFI JAUHARI and Purnanto, Arif Setyo (2010) PENGARUH JARAK TEMPUH TRANSPORTASI TERHADAP TINGKAH LAKU AYAM KAMPUNG JANTAN. Seminar Hari Lingkungan Hidup se-Dunia.

[img] Text
Pengaruh jarak transportasi terhadap tingkah laku ayam kampung jantan-artikel (2).pdf - Published Version

Download (199kB)

Abstract

Penelitian bertujuan untuk mengetahui pengaruh jarak transportasi terhadap tingkah laku ayam kampong jantan sebagai salah satu indicator level stressor yang dialami selama proses transportasi. Materi yang digunakan adalah 225 ekor ayam kampong jantan ditransportasikan dari tiga kota, yaitu Ungaran (jarak terdekat = 30 km), Salatiga (jarak sedang = 50 km) dan Solo (jarak terjauh = 80 km). Parameter yang diamati meliputi frekuensi nafas, tonic immobility, tingkah laku makan, minum, dozing, berdiri, berjalan, tidur dan stretching. Hasil penelitian menunjukkan bahwa jarak transportasi tidak memberikan pengaruh yang nyata (P>0,05) terhadap tingkah laku ayam kampong jantan. Disimpulkan bahwa stressor berupa jarak transportasi hingga 80 km masih dapat ditolerir oleh ayam kampong jantan.

Item Type: Article
Subjects: Animal and Agricultural Sciences
Divisions: Faculty of Animal and Agricultural Sciences > Department of Animal Agriculture
Depositing User: Aulia Habib
Date Deposited: 03 May 2023 07:29
Last Modified: 03 May 2023 07:29
URI: https://eprints2.undip.ac.id/id/eprint/12496

Actions (login required)

View Item View Item