Search for collections on Undip Repository

PEMBANGKITAN LANSKAP MENGGUNAKAN PROCEDURAL TERRAIN GENERATION BERBASIS FITUR PEGUNUNGAN PADA UNREAL ENGINE

Fachrurrozy, Muhammad (2021) PEMBANGKITAN LANSKAP MENGGUNAKAN PROCEDURAL TERRAIN GENERATION BERBASIS FITUR PEGUNUNGAN PADA UNREAL ENGINE. Undergraduate thesis, Universitas Diponegoro.

[img] Text
JUDUL.pdf

Download (329kB)
[img] Text
BAB I.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (129kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (277kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (117kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (94kB)

Abstract

Dalam pengembangan video game, cenderung dibutuhkan waktu yang lama dan mahal
untuk pembuatan konten game secara manual. Jika konten tersebut dapat dihasilkan secaraalgoritmik, pengembangan game dapat dilakukan dengan lebih hemat dan cepat. Proses otomasi
ini disebut dengan Procedural Content Generation. Penelitian ini membahas metode Procedural
Content Generation untuk pembangkitan lanskap, yang juga disebut Procedural TerrainGeneration, berdasarkan fitur pegunungan. Selain pembahasan metode, penelitian ini jugabertujuan untuk mengembangkan plugin yang dapat digunakan untuk membangkitkan lanskapsecara prosedural pada game engine Unreal Engine 4. Penelitian dimulai dengan mempelajari literatur yang membahas metode yang dapat
menghasilkan lanskap realistis. Selanjutnya diikuti dengan implementasi Terrain Generation yangdilakukan menggunakan metode Rapid Application Development. Penelitian diakhiri dengananalisis hasil implementasi Terrain Generation. Didapatkan beberapa metode yang dapat digunakan secara seri untuk membangkitkanlanskap pada penelitian ini. Metode pembangkitan tersebut dibagi menjadi dua: Pembangkitanpeta elevasi yang merepresentasikan fitur pegunungan menggunakan metode Lindenmayer System, Bresenham, dan kombinasi persamaan linear, parabola, dan eksponensial; Serta pembangkitanpeta noise untuk membuat lanskap terlihat lebih organik menggunakan metode Perlin Noise.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Procedural Content Generation, Procedural Terrain Generation, RapidApplication Development, Lindenmayer System, Bresenham, Perlin Noise.
Subjects: Engineering
Divisions: Faculty of Engineering > Department of Computer Engineering
Depositing User: Teknik Komputer
Date Deposited: 27 Mar 2023 06:24
Last Modified: 25 May 2023 02:41
URI: https://eprints2.undip.ac.id/id/eprint/12185

Actions (login required)

View Item View Item